Berkreasi Bersama Anak, Membuat Ulat Bulu dari Piring Kertas

Membuat Ulat Bulu dari Piring Kertas
Membuat Ulat Bulu dari Piring Kertas
0 Komentar

CIANJUREKSPRESKreatifitas menjadi salah satu hal yang perlu dikembangkan, Momy bisa mengembangkan kreatifitas anak di rumah dengan berbagai kreasi salah satunya membuat ulat bulu dari piring kertas yang lucu.

Mengajak anak bermain dalam suasana menyenangkan dan penuh kasih sayang bukan hanya berguna untuk meningkatkan kreativitas anak, juga membantu mengembangkan kecerdasan multipel (multiple intelligences) anak.

kreativitas suatu proses mental yang melibatkan pemunculan gagasan atau anggitan (concept) baru, atau hubungan baru antara gagasan dan anggitan yang sudah ada.

Baca Juga:Wisata Edukatif untuk Anak di JakartaSitus Translate Inggris Indonesia yang Akurat Selain Google Translator

Dari sudut pandang keilmuan, hasil dari pemikiran berdayacipta (creative thinking) (kadang disebut pemikiran bercabang) biasanya dianggap memiliki keaslian dan kepantasan. Sebagai alternatif, konsepsi sehari-hari dari daya cipta adalah tindakan membuat sesuatu yang baru.

Cara membuat:

  1. Ambil 4 buah piring kertas, lalu lapisi dengan kertas berwarna.
  2. Susun piring berjajar membentuk tubuh ulat bulu, lalu rekatkan.
  3. Hias tubuh ulat bulu dengan menggunakan kertas warna-warni.
  4. Gunting kertas untuk membentuk mata, kaki, mulut, dan antena ulat bulu.
  5. Gunting kertas untuk membentuk aksesori lainnya, seperti kaos kaki, sepatu, dan topi.
  6. Lengkapi bentuk hiasan ulat bulu dengan spidol.
0 Komentar