CIANJUREKSPRES – User midlaner Mobile Legends adalah game multiplayer online battle arena, yang dimana mainkan oleh 5 pemain dalam 1 tim untuk memenangkan pertempuran.
Untuk meraih kemenangan setiap pemain atau user diharuskan untuk memiliki peran yang berbeda sesuai dengan kapabilitas hero serta posisi yang ditempati. Peran ini dibagi kedalam beberapa istilah yang digunakan diantaranya ada sidelaner, jungler, offlaner, dan midlaner.
Adapun mengenai tanggung jawab apa saja dari setiap peran ini singkatnya kami akan menjelaskannya, untuk user yang berperan sebagai sidelaner mereka diwajibkan untuk melakukan farming dan mencari gold sebanyak-banyaknya.
Baca Juga:Pantai Paling Populer dan Istagramable DicianjurTips Menabung Usia Dini yang Efektif Untuk Masa Depan
Karena biasanya hero yang digunakan akan sangat bergantung pada item dan gold, tentunya dengan peran ini mereka akan fokus untuk membersihkan creep, jungler dan mengeksekusi hero untuk mendapatkan gold dan item.
Untuk Offlaner adalah kebalikan dari safelenar biasanya akan diisi oleh hero yang tidak terlalu bergantung pada gold, item, dan exp, tugas mereka hanya harus menjaga turet yang tidak ada turtlenya secara mandiri dan tidak diperbolehkan untuk terlalu jauh dari lane nya.
Biasanya hero yang digunakan adalah hero yang kuat seperti fighter seorang user offlaner diperlukan juga untuk melakukan gangking ketengan apabila kondisinya memungkinkan.
Sedangkan untuk user midlaner, umumnya akan menggunakan hero mage dan berada lang yang strategis yaitu tengah, User midlaner akan menjaga turet tengah, melakukan roaming, farming, gangking dan membantu lane atas dan bawah selain itu ia juga sangat diperlukan ketika war di setiap lane jika kondisinya memungkinkan.
Sekarang setelah mengerti seputar peran yang digunakan oleh para user Mobile Legends, agar kalian mengerti kali ini kami sudah menyiakan penjelasan mengenai 10 hero yang ditakuti user midlaner. Dengan mengetahuinya diharapkan para User Midlaner bisa lebih waspada dan mempersiapkan strategi terbaik saat melawan sepuluh hero ini. Penasaran? Yuk simak!
Daftar Hero Yang Ditakuti User Midlaner Mobile Legends
BACA JUGA : Hero Fighter Mobile Legends yang Terkuat Untuk Main solo Rank
Hero-hero berikut ini akan mengganggu jalannya pertandingan.