Dampak Gempa, Sejumlah Siswa dari 3 Sekolah Masih Belajar di Tenda

siswa
ilustrasi: Moh Sidik
0 Komentar

CIANJUR EKSPRES – Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Cianjur menyatakan terdapat sejumlah siswa dari tiga sekolah, yang bangunannya rusak akibat gempa bumi Cianjur, yang masih melakukan kegiatan belajar mengajar di tenda.

Beberapa sekolah tersebut adalah SMPN 1 Cugenang, SMPN 3 Cianjur, dan SMPN 5 Cianjur.

Kepala Bidang SMP Disdikpora Kabupaten Cianjur, Helmi Halimudin, mengatakan, khusus SMP, untuk bangunan sekolah yang rusak akibat gempa sudah selesai diperbaiki.

Baca Juga:UNPI Rencana Meniadakan Skripsi Sebagai Persyaratan LulusAlfamart dan SGM Serahkan Laptop pada 10 Guru Inspiratif

SDN Ibu Jenab 2 Masih Kekurangan Guru, Tita Rosita: Menjadi Juara Dua Lomba Sekolah Sehat Tingkat Kabupaten

Helmi mengungkapkan pihaknya sudah meminta kepada kepala sekolah yang bangunan sekolahnya rusak untuk berkoordinasi ke Kementerian PUPR guna merenovasi dulu minimal 10 ruang kelas per tiap-tiap sekolah tersebut.

“Berarti kalau 10 sekolah sudah beres kita tidak akan menggunakan ruang tenda lagi. Tapi saya yakin beberapa bulan ke depan akan selesai, dan semua siswa belajar di kelas lagi seperti biasa,” katanya.

Akibat Gempa Cianjur, Sejumlah Rumah Warga Alami Kerusakan

“Kalau target 100 persen kamuli belum bisa memastikan. Tapi minimal di sekolah ada pembangunan lab, TU, kelas dan lainnya. Tapi kami prioritaskan pembangunan kelas dulu,” ungkapnya.

Jadi Sarang Kuman, Inilah Cara Membersihkan Keyboard Komputer

 

0 Komentar