Menutut banyak orang kuntilanak senang sekali meneror atau mengganggu penduduk kampung untuk menuntut rasa balas dendam.
Sehingga kesan untuk sosok makhluk tak kasat mata ini begitu sangat menyeramkan, setiap orang yang melihatnya sampai histeris ketakutan dan pingsan.
Dari kisah yang bermunculan, banyak sekali sudut pandang dan penggambaran tentang mba kun ini.
Baca Juga:5 Rekomendasi Film Horor Netflix Dengan Rating TertinggiFilm Horor Spirit Doll, Film Horor Pertama Anya Geraldine
Kuntilanak sering di kaitkan dengan wewangian bunga seperi wangi bunga kamboja. Konon katanya kunti ini muncul selalu di iringi dengan wangi harum bunga kamboja.
Selain bunga kamboja, bunga melati juga kadang di kaitkan dengan kedatangan atau saat adanya sang makhluk ini.
Bahkan ada cerita, jika pria yang tidak berhati-hati dengan makhluk ini, kalian bisa di bunuh setelah si kunti berubah wujud menjadi penghisap darah.
Sosok kunti sering menjelma sebagai wanita cantik yang berjalan seorang diri dijalan yang sunyi dan sepi untuk memanipulasi korban atau target yang akan dia ganggu.
Karena itu, cerita ini kemungkinan bertujuan untuk menghindari wanita.
Agar tidak di ganggu oleh pria apabila dia berjalan sendirian di tempat yang sunyi.
Banyak sekali orang yang bilang jika kuntilanak sangat menyukai pohon tertentu sebagai tempat “bersemayam”.
Misalnya pohon waru yang tumbuh condong kesamping.
Di pohon tersebut dia selalu duduk bersemayam dan sesekali mengeluarkan suara tawa nya yang melengking.
Sehingga membuat orang ketakutan apabila mendengarnya.