Rekomendasi Jurusan SMK yang Mudah dapat Kerja

Rekomendasi Jurusan SMK yang Mudah dapat Kerja
Rekomendasi Jurusan SMK yang Mudah dapat Kerja
0 Komentar

5. Animasi Sedikit informasi,

Animasi merupakan salah satu ini yang berkembang sangat pesat. Ini karena animasi adalah produk global yang dapat dinikmati semua kalangan.

Belakangan, animasi juga sering digunakan dalam dunia marketing karena menarik dan lebih mudah dicerna masyarakat.

6. Broadcasting

Punya kepercayaan diri yang tinggi dan suka berbicara di depan umum? Tandanya, kamu cocok sekali dengan jurusan SMK Broadcasting. A

Baca Juga:Mengenal Negara Kecil Brunei yang Maju dan BerkembangSungai Maron yang Menakjubkan

palagi, sekarang bukan hanya industri TV dan siaran radio yang membutuhkan penyiar, karena kamu juga bisa menjadi staff YouTuber terkenal.

7. Rekayasa Perangkat Lunak

Di jurusan ini kamu akan belajar semua cara pengembangan perangkat lunak. Termasuk pembuatan, pemeliharaan, pengembangan dan manajemen kualitas.

Rekayasa Perangkat Lunak (RPL) juga berkaitan dengan pembuatan aplikasi, website dan semua yang bersinggungan dengan pemrograman komputer.

8. Desain Grafis/Multimedia

Di era digital saat ini, keterampilan desain grafis dan multimedia yang dibutuhkan. Kamu akan belajar cara membuat teks, video hingga animasi menggunakan berbagai software design. Jurusan ini cocok untuk kamu yang kreatif yang berbakat di bidang seni.

9. Pariwisata

Punya hobi traveling? Pesona Indonesia memang tidak ada habisnya untuk dijelajahi. Jurusan SMK satu ini bertujuan untuk menghasilkan lulusan yang berkontribusi dalam mendukung sektor pariwisata.

Selain itu, mereka juga didorong menciptakan lapangan kerja sendiri di dunia pariwisata. Kamu akan mempelajari bahasa asing, pelayanan, hingga informasi objek wisata.

10. Tata Busana

Kalau kamu hobi mix and match pakaian, Tata Busana menjadi jurusan yang tepat. Jurusan ini akan mengasah keterampilan kamu dalam mendesain pakaian dan menjualnya ke pasaran. Kamu akan belajar cara membuat pola, bahan-bahan tekstil dan Teknik menjahit.

Baca Juga:Escargot, Hah Bekicot Makanan Mewah?Uniknya Sistem Sekolah Di Jepang

Nah itulah rekomendasi jurusan, pilih jurusan dengan pijak dan sesuai keinginan ya, jangan sampai memilih karena terpaksa atau ingin mengikuti temannya itu akan berdampak pada perkembangan kita saat bersekolah dan belajar.

0 Komentar