Tak hanya itu, uang ini juga memiliki kandungan emas 90%. Sekarang, pecahan ini dihargai sampai dengan Rp3 juta per keping.
Cara Mendapatkan THR Uang dari Aplikasi Snack Video, Ini Triknya!
4. Uang Koin Rp10.000 keluaran 1987
Uang ini dikeluarkan pada tahun 1987 dengan gambar design babi rusa.
Uang ini juga memiliki kandungan emas 90% dan diproduksi hanya sekitar 1.440 keping. Harga dari uang kuno Rp10.000 ini sekitar Rp4 juta per kepingnya.
Baca Juga:Cara Mendapatkan THR Uang dari Aplikasi Snack Video, Ini Triknya!Mitsubishi Pajero Sport Tampil Lebih Unggul Dengan Mesin Diesel Terbarunya
5. Uang Koin Rp50 Keluaran 1971
Uang kuno termahal di Indonesia selanjutnya yaitu uang koin Rp50. Uang koin ini punya ciri-ciri gambar burung cendrawasih.
Dikeluarkan pada tahun 1971, pecahan ini sudah tidak diedarkan lagi di masyarakat. Harga jualnya kini mencapai Rp100 juta per keping.
Bukan Uang Koin 1000 yang Harga Melangit, Tapi Ini Dia Uang Koin Kuno yang Harganya Fantastis!
6. Uang Kertas Rp500 keluaran 1992
Uang kertas terbitan tahun 1992 ini salah satu yang paling diincar dan harganya paling mahal.
Bagaimana tidak, uang bergambar orang utan itu Rp5.000 – Rp100 juta. Uang tersebut kini yang telah ditarik peredarannya dan jadi pecahan legendaris bagi generasi yang lahir pada tahun 80-90an.
7. Uang Koin Rp25 keluaran 1922
Uang koin Indonesia Rp25 ini termasuk uang kuno langka yang banyak dicari. Rilis tahun 1922 dan kini uang tersebut kini tak berlaku untuk transaksi dan sudah tidak diedarkan.
Namun lantaran alasan tersebut, uang ini kemudian diperjualbelikan untuk koleksi dengan harga cukup tinggi, yaitu sekitar Rp100 juta per keping.
Harga Uang Koin 1000 yang Fantasis Dipasaran, Langsung Bisa Jajan Puas!
Baca Juga:Teknologi AMSAS Yamaha Wujudkan Minim Kecelakan Dalam Berkendara Sepeda MotorMentri Keuangan Sri Mulyani Dilema dengan Kurangi Batu Bara Demi Transisi Energi Jauh Lebih Bersih
8. Uang Kertas Rp5000 keluaran 1958
Uang kertas kuno selanjutnya datang dari pecahan Rp5.000 yang terbit tahun 1958. Uang yang bergambar seorang perempuan berkebaya dengan memegang padi ini juga dihargai hingga jutaan rupiah atau mencapai lebih dari Rp10 juta.
Semoga bermanfaat dan untuk informasi terbaru kalian bisa langsung datang saja kehalaman cianjur.jabarekspres.com