Tips Belanja Pakaian Online Anti Gagal

Tips Belanja Pakaian Online Anti Gagal
Tips Belanja Pakaian Online Anti Gagal
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Hari raya idul fitri sangat identik dengan pakaian baru, masyarakat akan antusias untuk berbelanja pakaian baru baik itu secara offline maupun online.

Akan tetapi banyak masyarakat yang memilih untuk berbelanja pakaian baru untuk lebaran secara online, karena sangat praktik dan mudah tidak perlu pergi ke toko, berdesakan dengan orang lain, atau bahkan jalan kaki dari toko satu ke toko lainnya.

 

Dari semua kemudahan yang diberikan dari berbelanja online terdapat hal yang tidak disukai saat berbelanja online seperti ukuran yang terlalu kecil, tidak sesuai dengan ekspetasi, bahkan masih banyak platform yang penitu para konsumennya dan membawa kabur uang yang diberikan konsumen untuk membeli barang di platfom tersebut.

Baca Juga:Berbagi Kehangatan Di Pemandian Air Panas Cileungsing SumedangKejutan Untuk Sang Ibu Dengan Mudik Pormasi Yang Lengkap

Nah gimana kalau begitu was-was ya jadinya, jika kamu memang menyukai berbelanja secara online yuk coba simak tips berikut ini tips belanja pakaian online anti gagal yang pastinya bakalan jadi rekomended Anda yaitu:

1. Pilih platform terpecaya

Kamu dapat memilih platform yang bagus dan terpercaya lihatlah dibagian rating toko atau status penjualannya hal itu menjadi sebuah pertimbangan sebelum membeli barang tersebut, pastikan juga terdapat akun sosial media sehingga dapat mencari informasi lainnya mengenai platform tersebut dan usahakan untuk berbelaja di official dari barang yang akan dibeli.

2. Membaca review dari pembeli lain

Penjual bisa saja berbohong dengan barang jualannya yang dijelaskan begitu baik dan menarik, atau menggunakan gambar yang bagus namun berbeda dengan aslinya. Fitur review dapat menjadi penolong kamu dalam pengambilan keputusan sebelum berbelanja, dapat membandingkan foto katalog dan real picture dari pembeli. Dengan hal ini, kamu dapat menilai apakah produk ini worth-to-buy atau tidak, serta men-‘setting’ ekspektasi kamu terhadap produk tersebut.

0 Komentar