Begitulah alasan mengapa ASN di Kabupaten Cianjur dilarang untuk melaksanakan mudik lebaran, hal tersebut dilakukan didasarkan pada rasa kemanuasiaan dan kebersamaan sebagai umat muslim yang merayakan hari kemenangan di hari raya idul fitri.
Bagaimana menurut kalian? ada yang keberatan? atau bahkan ada yang sukarela mengaajak mereka lebaran bersama keluarnya?
setiap ketentuan pastinya akan memiliki dampak negatif dan positif di dalamnya, semua tergantung pada pribadi diri sendiri yang menyikapi, dan pimpinan instansi yang mengarahkan pegawainya.