Nama-Nama Anak Perempuan Menurut Islam

Nama-Nama Anak Perempuan Menurut Islam
Nama-Nama Anak Perempuan Menurut Islam
0 Komentar

CIANJUREKSPRES– Nama-Nama Anak Perempuan Menurut Islam

Menamai Buah Hati dengan nuansa Islami tentu tidak lekang oleh waktu, alias masih cocok digunakan hingga ia dewasa kelak.

Nama bayi perempuan islami dan artinya juga indah dan penuh makna. Karena nama adalah sebuah doa dan harapan.

Nah, kalau Bunda masih bingung mencari nama bayi perempuan terbaik untuk Si Kecil, simak deretan inspirasi berikut yuk.

Baca Juga:3 Tips Menabung Jadi MiliyarderResep Membuat Naget Ala Rumahan

1. Adeeva Bareeka Caria: lembut dan dicintai banyak orang seperti bunga merekah
2. Ahad Damira Fayroz: selalu penuhi janji dan panjang umur di dunia
3. Anisha Eila Haadiya: teman yang baik, ramah dan hadiah dari Allah
4. Amaal Benazir Farida: pemimpin yang memberikan harapan dan paling berharga
5. Ayesha Farah Inaya: inspirasi dari istri Nabi yang selalu gembira dan peduli sesama
6. Aiza Iqra Samreen: seseorang yang dihormati dan melakukan hal bermanfaat
7. Bilkis Ayesha Cancandanc: cahaya inspirasi dari ratu Sheba dan istri dari Nabi
8. Baashima Dalila Jasmine: selalu tersenyum dan lembut seperti bunga jasmine
9. Bushra Kiran Rimsha: membawa kabar gembira seperti cahaya dan secantik bunga
10. Chellam Imaan Jannat: memberikan perhatian dalam iman dan merepresentasikan surga
11. Daaria Inbihaaj Mahaa: selalu pada jalan benar, murni dan bergembira
12. Dania Jahanara Khatija: Kuat, adil dan bisa dipercaya
13. Dana Jude Marwa: secantik mutiara, murah hati dan selembut batu putih
14. Eira Feroza Laakia: salju yang lembut dan berharga lebih daripada harta karun
15. Elijah Aishah Fatima: cantik, cerdas dan hidup sejahtera seperti anak perempuan Nabi

BACAJUGA: Sinopsis Film Anime Ousama Rangking: The Teasure Chest Of Courage
16. Fara Sarah Maaysa: selalu bergembira dan percaya diri seperti seorang putri kerajaan
17. Huda Reema Naayla: kemenangan berpegang teguh pada jalan benar dari nama putri Mesir
18. Ibtisam Aya Latifa: selalu tersenyum, keajaiban dan lembut
19. Jaleela Raaya Mehar: berbuat masyhur dan baik hati menjadi teman hidup
20. Khadija Fauzia Anam: inspirasi dari istri Nabi yang berjaya dan ciptaan Allah

0 Komentar