Wajib Tahu! Kenali Ini 5 Tanda Teman Tak Menyukaimu

Wajib Tahu! Kenali Ini 5 Tanda Teman Tak Menyukaimu
Wajib Tahu! Kenali Ini 5 Tanda Teman Tak Menyukaimu
0 Komentar

CIANJUR, CIANJUREKSPRES- Dalam pergaulan tentunya selalu ada teman yang baik atau bahkan teman yang tak menyukaimu.

Oleh karena itu, kamu wajib mengetahui 5 tanda teman tak menyukaimu agar kamu bisa intropeksi diri dan menghindari diri dari hal-hal yang membuat lelah.

Selain itu, segala sesuatu pasti ada penyebab atau asal usul. Begitupun teman yang tak menyukaimu pasti memiliki alasan tersendiri.

Baca Juga:Hasil M4 Mobile Legend RRQ Hoshi Hanya Bermain Satu KaliKemegahan Masjid Raya Al-Jabbar, Ini Filosofinya

Untuk itu, simak artikel ini sampai untuk tuntas untuk mengetahui 5 tanda teman yang tak menyukaimu.

1. Selalu Bersaing

Teman sejatinya adalah mereka yang sering mendorong dari belakang dengan berbagai cara agar kamu bisa menjadi lebih baik. Akan tetapi teman yang tak menyukaimu biasanya dia cenderung merasa tersaingi saat kamu selangkah lebih maju, ia akan berusaha membuktikan kalau dirinya lebih baik darimu.

2. Berusaha Menjaga Jarak

Menjaga jarak dalam hal ini adalah saat kamu berada di dekat dia secara fisik. Namun dia berusaha untuk menjaga jarak dan menghindar untuk tidak berada di dekatmu. Gestur yang ia tunjukan menandakan bahwa ia merasa tak nyaman saat berada di dekatmu.

3. Tidak Adak Kontak Mata

Menghindari kontak mata dengan seseorang menandakan jika ia tak menyukaimu. Dengan begitu ia selalu menghindari kontak mata untuk tidak melanjutkan komunikasi dua arah.

4. Berusaha Untuk Menjelekkan Nama Baikmu

Saat k tampil dengan versi terbaik, orang yang tak menyukaimu akan tetap berusaha menjelelanmu di mata orang lain. Ia akan mencari celah terburukmu agar nama baikmu tak bagus lagi. Dengan begitu kamu harus segera menghidar.

5. Tidak Senang Melihat Kamu Bahagia

Orang yang tak menyukaimu biasanya tak senang dengan kebahagiaan yang kamu miliki. Misalnya kamu mendapatkan suatu pencapaian yang mentereng, alih-alhih bahagia teman yang tak menyukaimu akan merasa sakit hati saat kamu bahagia.

0 Komentar