5 Gaji Content Creator paling Fantastik di Indonesia

Gaji Content Creator
Gaji Content Creator
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Keberadaan media sosial membuat orang dapat mendapatkan penghasilan lain, gaji content creator rupanya tinggi.

Kehadiran profesi content creator kini tengah naik daun dan menjamur dimana saja, selain itu gaji untuk seorang content creator juga menjanjikan.

Content creator memanfaatkan platform media sosial seperti instagram, youtuber, tiktok, dan shopee untuk membagikan konten menariknya.

Baca Juga:Menilik Jenjang Karir Content Creator di Sosial MediaDaftar 5 Channel Youtube Indonesia dengan Konten paling Berkualitas

Di Indonesia terdapat beberapa content creator yang memiliki penghasilan atau gaji konten paling besar dibandingkan content creator lainnya. Siapa saja itu cek selengkapnya dibawah ini.

Gaji Content Creator

Ria Ricis

Wanita cantik yang multitalenta dan cantik ini bernama Ria Yunita atau sering dikenal sebagai Ria Ricis.

Tentunya sudah mengenal dia, adik dari Ustazah Oki Setianadewi ini memang menjadi content creator sejak lama.

Konten yang dia unggah begitu menarik perhatian dan menarik untuk ditonton.

Ria Ricis memiliki 30,8 juta subscriber sehingga gaji yang dia dapatkan dari content creatornya ini sekitar Rp2-3 miliar per bulannya.

Ia juga memiliki 31 juta pengikut di tiktok sehingga pendapatannya ditaksir mencapai Rp100 juta perbulan.

Tak hanya itu di instagram dia memiliki 32,7 juta followers yang mendapatkan gaji mencapai Rp180 juta perbulannya begitu fantastik.

Baca Juga:5 Zodiak paling Cocok jadi Content Creator5 Tiktokers paling Populer di 2023

Anggun Supriadi

Content creator yang satu ini memiliki jumlah followers di akun tiktoknya 19,6 juta dengan 2,07 juta subscribe.

Dia membuat kontent makan dan minum dalam jumlah besar serta dengan level pedas yang sangat tinggi.

Dari kontennya tersebut ia memiliki pendapatan perbulan sekitar Rp120juta.

Baim Wong dan Paula Verhoeven

Pasangan ini memang sudah sering mondar mandir di sosial media yang membagikan beberapa konten menariknya.

Memiliki sekitar 20,8 juta subscriber di youtube sehingga gaji content creatornya ini menccapai Rp2 miliar.

RANS Entertainment

Mungkin bisa menebak kira-kira untuk konten ini dapat berapa ya? ya akun ini milik Raffi Ahmad dan Nagita Slabina dengan jumlah subscribe mencapai 24,6 juta yang diperkirakan mendapatkan penghasilan sekitar Rp7 miliar per bulannya.

Fadil Jaidi

Konten yang dibuatnya menggelitik dan tentunya sangat menghibur, ia memiliki 8,2 juta followers di instagramnya dan 9,2 juta di tiktok sehingga pendapatan yang dia dapatkan sekitar Rp300 juta perbulan.

0 Komentar