Update Harga Vario 160 Street, Mesin Sangar Harga Ramah!

Update Harga Vario 160 Street, Mesin Sangar Harga Ramah!
Update Harga Vario 160 Street, Mesin Sangar Harga Ramah!
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Untuk sekian kalinya PT. Astrra Honda Motor mengerluarkan versi vario 160 street yang di desain handal untuk siap terjang medan yang dilaluinya. Motor ini juga adalah pesaing bagi skutik sekelas yamaha dengan harga yang ramah kantong.

Dengan demikian vario 160 street ini pun dirancang dengan teknologi terbaru dan performa mesin powerfull dengan akselerasi handal dari kaki-kakinya.

Honda Vario 160 Street dibekali dengan mesin baru berkapasitas 156.9 cc dengan teknologi eSP+ (enhanced Smart Power Plus) yang menghasilkan tenaga maksimum sebesar 11.3 kW (15.4 PS) pada 8.500 rpm dan torsi maksimum sebesar 13.8 Nm (1.4 kgf.m) pada 7.000 rpm.

BACA JUGA :

Review Kelebihan dan Kekurangan Vario 125 Street, Siap Terjang Segala Medan!

Baca Juga:Fitur Lengkap Vario 160 Street yang Elegan Siap Kalahkan PesaingnyaHubungi Kontak Ini! Uang Koin Kuno Kamu Langsung Dibayar!

Mesin ini juga dilengkapi dengan sistem pendingin cairan dan sistem injeksi bahan bakar PGM-FI (Programmed Fuel Injection) yang membuatnya lebih responsif dan irit bahan bakar

Performa Unggul dan Desain Modern

New Honda Vario Street 160 merupakan skutik berkapasitas mesin 160 cc yang memiliki performa lebih bertenaga dan efisien dibandingkan Honda Beat Street.

Dengan desain yang lebih modern dan futuristik, skutik ini dilengkapi dengan lampu LED di depan dan belakang, serta fitur-fitur canggih seperti smart key system, digital speedometer, dan USB charger.

Pilihan Baru untuk Tampilan Keren dan Dinamis

Diharapkan New Honda Vario Street 160 menjadi pilihan baru bagi konsumen yang menginginkan skutik dengan tampilan yang lebih keren dan dinamis, serta performa yang responsif dan irit.

Skutik ini cocok digunakan dalam berbagai kegiatan, baik untuk bekerja, bersekolah, maupun bersantai.

BACA JUGA :

Inidia Bocoran Harga dan Waktu Rilis Honda Vario Street 125

Meluncur di Bulan Agustus 2023

Astra Honda Motor (AHM) sebagai distributor resmi sepeda motor Honda di Indonesia berencana meluncurkan New Honda Vario Street 160 pada bulan Agustus 2023 mendatang.

Harga skutik New Honda Vario Street 160 belum diumumkan, namun diharapkan bersaing dengan skutik-skutik sekelasnya.

Baca Juga:Lakukan Penipuan Rp5 M, Begini Sepak Terjang Mario TeguhDiduga Gelapkan Rp5 M, Inilah 4 Somasi Pelapor Untuk Mario Teguh

Performa mesin dengan kapasitas mesin 160cc serta tampilan menarik dan juga terlihat sporty dan modern menjadi daya tarik paling utama yang membuat motor ini bisa laris di pasaran otomotif Indonesia.

0 Komentar