Profil One Piece Live Action, Siap Berlayar Agustus 2023

Profil Pemain One Piece Live Action
Profil Pemain One Piece Live Action
0 Komentar

CIANJUREKSPRES- Resmi tayang pada 31 Agustus 2023 mendatang di Netflix. Simak deretan profil pemain One Piece Live Action 2 yang berasal dari berbagai negara berikut ini.

Telah lama menunggu, akhirnya kemunculan trailer perdana live-action One Piece menjawab rasa penasaran para penggemar. Netflix secara resmi mengummkan kabar tersebut pada Minggu, 18 Juni 2023.

Dalam cupilkan video berdurasi 90 detik itu, menampilkan karakter utama dari anime karya . Terlihat penampakan dermaga dan Luffy yang memperhatikan kapal Going Merry. Narasi dirinya untuk menjadi raja bajak laut dunia lalu penampakan Zoro yang sedang terikat.

Baca Juga:Sinopsis, Daftar Pemain Squid Game 2 yang Tayang November Tahun IniSurprise! One Piece Live Action Bakal Tayang 31 Agustus di Netflix

Adegan berlanjut dengan beberapa aksi pertarungan tokoh pratagonis dan penjahat di atas kapal.

Pada akhir trailer, terlihat Luffy memanjangkan tangannya untuk memukau lawan sebagaimana yang tergambar dalam manga atau anime.

Adapun para aktor yang berperan merupakan pilihan Oda Sensei, penasaran siapa saja mereka?

Profil Pemain One Piece Live Action

1. Iñaki Godoy Sebagai Monkey D. Luffy

Iñaki Godoy merupakan aktor yang berasal dari Meksiko. Namanya menjadi populer usai berperan sebagai Bruno dalam serial drama kriminal “Who Killed Sara?

Inaki terpilih sebagai karakter utama karena memiliki Aura ringan dan ceria.

2. Emily Rudd sebagai Nami

Aktris yang berasal dari Amerika ini mendapat peran sebagai karakter Nami.

Menariknya, Emily juga ternyata seorang penggemar berat anime. Salah satu favoritnya adalah Tokyo Ghoul dan Kimi no Na Wa.

Baca Juga: Sinopsis One Piece Live Action, Tayang 31 Agustus 2023

Baca Juga:Sinopsis One Piece Live Action, Tayang 31 Agustus 2023Brutal! Bocah SD Bunuh ODGJ, Dikencingi Hingga Dibakar

3. Mackenyu Arata sebagai Roronoa Zoro

Arata akan berperan sebagai Zoro dalam Live Action One Piece. Sebelumnya aktor asal Jepang ini memerankan karakter Enishi Yukishiro di film live action Ruruoni Kenshin: The Final.

4. Jacob Romero Gibbs as Usopp

Aktor asal California Amerika Serika ini memulai kariernya di dunia hiburan sejak tahun 2016. Ia menjelajahi seni peran dengan muncul dalam beberapa film pendek.

Ia juga terlibat dalam beberapa produksi teater musikal, termasuk peran sebagai penyanyi reggae legendaris, Bob Marley, dalam proyek yang dikenal dengan nama Lie of Bob.

0 Komentar