History Sosok Joy Boy Hingga Sejarah dari Batu Poneglyph

History Sosok Joy Boy Hingga Sejarah dari Batu Poneglyph
History Sosok Joy Boy Hingga Sejarah dari Batu Poneglyph
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – History Sosok Joy Boy Hingga Sejarah dari Batu Poneglyph

Akhir-akhir ini kita selalu mendapatkan kabar yang disenangi oleh para penggemar serial anime One Piece dengan bentuk perubahan dari Gear 5, namun masih belum banyak yang belum tahu dari perubahan Luffy tersebut. Bisa dikatakan perwujudan dari Gear 5 adalah reinkarnasi atau penerus dari sosok Joy Boy, yaitu pria yang menjadi peran penting dalam serial One Piece.

Lalu siapakah sosok dari Joy Boy tersebut?  mari simak baik-baik dari artikel ini.

BACAJUGA :

Catat! Inilah Shinobi Kuat di Serial Anime Naruto

Joy Boy adalah seorang pria dari permukaan dunia yang memainkan peran penting dalam sejarah Pulau Manusia Ikan. Dia pertama kali disebutkan di Ryugu Poneglyph dibaca oleh Nico Robin saat di Hutan Laut. Dia juga teman dari Zunesha.

Baca Juga:Manga One Piece Chapter Terbaru Berjudul Kebenaran di Hari Itu5 Kelompok Yang Terlibat di Dalam Manga Terbaru One Piece

Menurut cerita di serial ini, Joy Boy adalah sosok penting selama era sulit di Abad Kekosongan.  Abad itu terjadi sekitar 800 tahun sebelum kini cerita saat ini dalam serial One Piece karya Eiichiro Oda.

Abad Kekosongan itu juga menjadi misteri tersendiri di sepanjang cerita One Piece. Hingga Pemerintah Dunia diduga menutup rapat-rapat informasi terkait masa abad kekosongan itu.

Nama tersebut kembali terdengar di Arc Wano, saat Zunesha berkata kepada Momonosuke ” Joy Boy, dia sudah kembali” pada Chapter 1044. Meski sebagian besar informasi tentang orang ini masih belum diketahui, tapi pencipta One Piece,Eiichiro Oda, telah membocorkan sedikit demi sedikit tentang dia.

BACAJUGA :

Catat! Jutsu Terlarang Dalam Anime Naruto

Sejarah dar Batu Poneglyph yang bertulisan permintaan maaf dari Joy Boy

Sekitar 800 tahun yang lalu, penduduk Pulau Manusia Ikan berjanji kepada seorang pria hebat bernama Joy Boy. Dirinya berusaha meningkatkan Noah dengan bantuan Poseidon, tetapi ia melanggar janjinya ke Pulau Manusia Ikan. Namun, Pulau Manusia Ikan berjanji bahwa mereka akan menjaga Noah sampai hari tertentu tiba.

Dalam poneglyph adalah surat permintaan maaf dari Joy Boy kepada Poseidon, meminta maaf karena melanggar perjanjiannya. Setengah dari janji Pulau Manusia Ikan hampir hancur selama peristiwa Arc Pulau Manusia Ikan, ketika Monkey D.  Luffy diminta untuk melindungi pulau itu berapapun biayanya, bahkan jika itu berarti bahwa Noah harus dihancurkan dalam proses itu.

0 Komentar