CIANJUREKSPRES – Tanggerang memiliki banyak tempat kuliner yang sangat enak dan pesona tempat yang sangat indah. Tanggerang menawarkan berbagai menu enak yang wajib kamu coba loh. Kali ini, Cianjur Ekspres mau kasih tau rekomendasi tempat makan terbaik di Taggerang, penasaran apa aja? yuk simak!
Baso Aci Akang
Baso aci akang ini menjadi baso aci terfavorit yang ada di tanggerang loh, baso nya yang enak dan kenyal dengan perpaduan kuah yang sangat lezat mebuat pencinta baso aci pasti makin tergiur.
Baso aci ini terbuat dari tepung tapioka, bahkan untuk kuah nya tempat yang satu ini tidak menggunakan micin. Isian dari makanan ini cukup beragam mulai dari ayam, cuanki, batagor, ceker dan ngga lupa tetelan.
Haagen Dazs
Baca Juga:Tips Memilih Blush On Sesuai Warna Kulit4 Rekomendasi Kuliner Khas Medan
Tempat ini selalu menjadi tempat favorit orang Tanggerang loh, tempat ini menjual berbagai ice cream dan memiliki rasa manis dan juga lembut loh.
Salah satu menu ice cream yang menjadi favorit disini adalah Banana Split Ice Cream. Nggak cuman ice cream di tempat ini juga menyediakan dessert yang nggak kalah enak seperti kue dan minuman manis.
Steak 21
Tempat ini menawarkan berbagai menu steak yang sangat lezat, mulai dari steak lokal sampai steak papan atas. Steak ini menjadi primadona nya Tanggerang, pasalnya tempat ini menjual steak dengan kualitas baik.
Daging nya yang empuk di jamin nggak akan membuat kamu kecewa. Konsep tempat ini juga sangat nyaman dan instagramable loh, di jamin kamu ngga akan mau pulang deh.
Pasar Lama Tangerang
Bagi kalian pencinta kuliner, kalian nggak akan lengkap kalo ngga dateng ke pasar lama Tanggerang ini, di pasar ini kamu bisa nemuin makanan tradisional yang enak dan harga nya sangat terjangkau loh.
Tempat ini memiliki nuansa yang sangat mirip dengan kuliner pasar luar negri, pedagang nya menawarkan beberapa makanan yang sangat mengunggah selera dan juga unik.