Bob Dylan Sang Peraih Nobel Sastra

Bob Dylan Sang Peraih Nobel Sastra (Youtube)
Bob Dylan Sang Peraih Nobel Sastra (Youtube)
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Bob Dylan Sang Peraih Nobel Sastra, Bob Dylan adalah seorang Musisi, dan juga pencipta lagu yanh lahir pada tanggal 24 Mei 1941 dengan nama aslinya yaitu Robert Allen Zimmerman, lahir di wilayah Minnesota, Amerika Serikat

Bob Dylan memulai awal karirnya dengan membentuk sebuah Band Rock N Roll pada jaman SMA nya dulu yang ia beri nama The Golden Chord, Bob Dylan lalu kulian di University Of Minnesota

pada tahun 1960 Bob Dylan bertemu dengan Jesse Fuller seorang penyanyi Blues yang membuat Bob Dylan terinspirasi dengan lagu lagunya yang khas memadukan gitar dan juga harmonika

BACAJUGA:

Ini Sosok Anak Petinggi Polri yang Tabrak Pelajar Hingga Tewas

Baca Juga:Festival Musik Yang Selalu DinantiLirik Dan Chord Anyer 10 Maret – Slank

Bob Dylan sudah sering tampil di beberapa Club, dan pernah terlibat dengan memainkan harmonika untuk mengiringi Carolyn Hester

pada pembuatan album ke 3 nya, dan penampilan Bob Dylan membuat seorang produser bernama John Hammond tertarik dan menawarinya kerja sama dengan sebuah Label Columbia Records

dan membuat album perdana nya yang berjudul “Bob Dylan” yang dirilis pada tanggal 19 Maret 1962 dan album tersebut terjual sebanyak 5000 kopi,

BACAJUGA:

Lagu yang bikin Kangen Bulan Ramadhan

Bob Dylan banyak menulis lirik lagunya tentang hak asasi manusia, keadaan sosial, dan juga politik, dalam tulisan tulisan Bob Dylan banyak mengandung syair dan juga puisi yang sangat baik

salah satu keahlian dari seorang Bob Dylan yaitu memang meramu setiap diksi dan menjadikannua sebuah lirik lagu yang berfilosofi dengan syarat makna yang dalam

Bob Dylan sendiri di anugerahi Nobel Sastra yang diberikan oleh Akademi Swedia karena dianggap lirik liriknya mampu menciptakan ekpresi puitis baru yang luar biasa

BACAJUGA:

4 Cara Kerja Indra Pendengaran, Kamu Harus Hati-Hati!

Lirik lagu yanh di buat Bob Dylan memang tak lekang oleh waktu seperti Knocking on Heaven’s Door, Just Like A Woman, Like a Rolling Stones dan juga Forever Young hingga saat ini masih menjadi hits lagu Bob Dylan yang sering diputar

Baca Juga:Perubahan Sosial Budaya dan GlobalisasiPentingnya Nilai Sosial Budaya Bagi Suatu Negara

Dengan di anugerahinya Nobel Sastra bagi Bob Dylan hal tersebut membuktikan jika musik adalah sebuah bagian dari  karya seni dan juga sastra

0 Komentar