Cara membatalkan pesanan di TikTok Shop

cara membatalkan pesanan di TikTok shop
cara membatalkan pesanan di TikTok shop
0 Komentar

Cara membatalkan pesanan di TikTok Shop tapi sebelumnya, Pasti udah gak asing dengan yang namanya aplikasi TikTok yang sudah banyak digunakan oleh kalangan baik anak muda, remaja mau pun orang tua, salah satunya adalah masyarakat Indonesia yang juga pengguna TikTok terbanyak kedua

Fitur baru TikTok saat ini adalah TikTok shop yang sudah banyak digunakan untuk berbelanja maupun berjualan.

Kali ini Cianjur Ekspres akan membahas mengenai Cara membatalkan pesanan di TikTok Shop. Ada banyak kondisi dan alasan yang tentunya harus membuat anda membatalkan orderan di aplikasi yang satu ini, diantaranya karena:

Baca Juga:Teror di Pesawat yang Menegangkan, Ini Link Streaming Emergency DeclarationRekomendasi 10 Drama Korea Terbaru 2023, Tayang di Netflix

  1. Pesanan belum dibayar.
  2. Pesanan sudah dibayar.
  3. Dan pesanan yang dibayar dengan COD.

Banyak orang membatalkan produknya, karena salah memesan produk, alamat pengiriman yang kurang tepat dan hal-hal lain yang mungkin membuat anda harus membatalkan pesananya.

Berikut Cara membatalkan pesanan di TikTok shop ketika Pesanan belum dibayar.

  1. Pastikan akun anda sudah masuk ke aplikasi TikTok.
  2. Masuk ke menu options.
  3. Klik kebagian setting dan privacy atau pengaturan dan privasi.
  4. Pilih Orders .
  5. Klik all dan akan muncul daftar produk yang sudah anda beli maupun simpan
  6. Pilih produk yang akan anda batalkan pesanannya.
  7. Jangan lupa untuk memilih alasan tentang pembatalan produk.
  8. klik tombol submit.
  9. Dan selesai. Pesanan anda sudah dibatalkan.

Adapun dua acara selanjutnya untuk me refund pesanan anda, berikut Cara membatalkan TikTok shop ketika pesanana anda sudah dibayar.

  1. Hubungi seller dari TikTok tersebut dan ajukan pembatalan pesanan.
  2. Hubungi pihak TikTok ajukan pembatalan atau refund produk.

Cara membatlkan Tiktok Shop ketika pesanan dibayar COD, Caranya hampir sama seperti yang di atas diantaranya:

  1. Silahkan menghubungi penjual dan batalkan pesanan anda
  2. Hubungi customer service dari aplikasi TikTok Shop lalu batalkan pesanan anda. Jangan lupa, untuk menulis alasan pembatalan pesanan anda.

Nah itu dia 3 opsi cara membatalkan pesanan anda, cara nya mudah bukan? untuk pembatalalan Tiktok shop dengan pesanan yang sudah dibayar dan COD caranya cukup sama. Jadi, jangan khawatir dengan pembatalan pesanan suatu produk. caranya sudah bisa dibaca di artikiel ini.

0 Komentar