Tabah 65 Atm
DUKA masih terus menyelimuti Nusantara. Magnitude tenggelamnya kapal selam Nanggala Rabu lalu memang luar biasa. Tapi saya salah ketika membayangkan...
DUKA masih terus menyelimuti Nusantara. Magnitude tenggelamnya kapal selam Nanggala Rabu lalu memang luar biasa. Tapi saya salah ketika membayangkan...
Wira Ananta. Rudira. Semua awak kapal selam harus punya jiwa itu: tabah sampai akhir. Termasuk 53 prajurit TNI-AL yang meninggal...
INI hanya testimoni. Yang dalam hierarki penelitian derajatnya paling rendah. Dan wartawan terlalu banyak menulis berbasis testimoni. Pun seperti yang...
SAYAsengaja berbuka puasa sedikit saja kemarin: satu liter air-putih-hangat dan pisang kepok masak yang saya panggang di teflon. Target setiap...
DIA, sekarang ini, lagi hamil 6 bulan. Mestinya. Bulan Juli depan akan melahirkan anak pertama. Mestinya. Kehamilan itulah alasan utamanya....
INI gila-gilaan: ekonomi Tiongkok tumbuh hampir 20 persen tiga bulan pertama tahun 2021. Singapura hanya jalan di tempat: tumbuh hampir...
SAYA telat dua hari menulis ini –tentu gara-gara Vaksin Nusantara. Tapi hebohnya belum reda. Orang masih penasaran: siapa dua orang...
YANG saya ”sentil” di Disway kemarin akhirnya turun gunung: Prof Dr Puruhito, ahli bedah jantung terkemuka itu. Saya sendiri percaya:...
Ini bukan karena saya malas menulis. Atau kehabisan bahan. Ini karena saya merasa wajib menurunkan dua tulisan ilmuwan ini di...
INI bukan tentang VakNus. Ini tentang ahli yang namanya sulit dieja: Dr Tifauzia Tyassuma, M.Sc. Kita panggil saja Tifa. Yang...
SERANGAN terus digencarkan oleh BPOM. Alamatnya: Vaksin Nusantara. Anda sudah baca sendiri serunya. Mulai dari parahnya ketaatan pada aturan penelitian,...
“SAYA ini berutang nyawa. Bagaimana tidak percaya,” ujar Aburizal Bakrie, kemarin. Saya memang menghubungi Pak Ical –nama panggilan konglomerat dan...
MANTAN menteri kesehatan ini menelepon mantan menteri kesehatan. Selasa kemarin. “Kok ini saya baca Pak Sudi Silalahi sudah vaksinasi Vaksin...
VAKSIN Nusantara sudah dimatikan. Hidup Vaksin Nusantara! Kemarin pagi orang antre di Rumah Sakit TNI Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto,...
PETERNAKAN ayam tanpa kandang segera jadi kenyataan. Lokasinya di Singapura. Mungkin akan jadi peternakan ayam terbesar di dunia. Peternakan ayam...
ADA bus umum unik di Surabaya: bayarnya pakai botol plastik. Itulah bus gagasan Bu Risma, wali kota Surabaya yang tahun...
BERHASIL kembali mengapung bukan berarti urusan selesai. Itulah nasib kapal gajah-bengkak Ever Given. Ternyata kapal itu masih ditahan di Terusan...
TIDAK semua laporan bank itu bisa saya baca. Hanya bank-bank yang besar saja yang laporan tahunannya (2020) sempat saya lihat....
ANDA sudah tahu: sudah setahun Maria terkena Covid-19. Hebatnya: antibodi Maria masih 236. Masih tinggi sekali. Padahal seseorang hanya perlu...
TIGA bulan pertama tahun ini saja naiknya hampir 400 persen. Itulah statistik jumlah kereta dari Tiongkok ke Eropa. Padahal belum...