4 Rekomendasi HP 3 Jutaan Terbaik Spesifikasi Gahar November 2023  

hp
hp
0 Komentar

CIANJUREKSPRESInilah rekomendasi smartphone terbaik dengan harga berkisar 3 jutaan menjadi pilihan terbaik dengan spesifikasi yang mengesankan

Untuk itu kami akan memberikan rekomendasi  hp terbaik dalam kisaran harga 3jutaan terbaik.
  • Infinix 0304G

Smartphone ini menawarkan fitur yang mengesankan dengan desain yang canggih dan memiliki layar AMOLED. Infinix 0304G ini memiliki layar AMOLED berukuran 6,78 inch dengan refresh rate 120Hz.

Infinix 0304G telah ditenagai dengan performa yang tangguh dan kuat yakni MediaTek Helio, ponsel ini memiliki kapasitas RAM yang cukup besar dengan 8GB dan kapasitas internal 256GB.

Baca Juga:Spesifikasi HP Poco M5 : Performa Berkualitas dan Desain ModernSpesifikasi Smartphone Itel S23 Terbaru Bulan November 2023

Untuk sektor kamera, ponsel ini memiliki kamera utama dengan 1080MP, adapun kapasitas baterai yang dimiliki yakni 5000mAh dengan fast charging 45W yang mampu bertahan lama sepanjang hari.

  • Samsung Galaxy A24 4G

Smartphone ini menawarkan fitur yang mengesankan dengan desain yang canggih dan memiliki layar Super AMOLED. Infinix 0304G ini memiliki layar Super AMOLED 6,5 inci, refresh rate 90Hz, dan kecerahan 1000 nits.

Infinix 0304G telah ditenagai dengan performa yang tangguh dan kuat yakni MediaTek Helio G996, ponsel ini memiliki kapasitas RAM yang cukup besar dengan 8GB dan kapasitas internal 256GB.

Untuk sektor kamera, ponsel ini memiliki kamera utama dengan 50MP dengan performa fotografi yang handal, adapun kapasitas baterai yang dimiliki yakni 5000mAh dengan fast charging 25W yang mampu bertahan lama sepanjang hari.

  • Xiaomi Redmi Note 12 Pro 4G

Ponsel ini memiliki layar AMOLED 6,67 inch dengan refresh rate hingga 120Hz. Xiomi ini hadir dengan performa yang sangat tangguh dengan Snapdragon 732G, Ponsel ini menawarkan kapasitas RAM hingga 8GB dan kapasitas penyimpanan 256GB.

Untuk sektor kamera ponsel ini hadir dengan dukungan fotografi yang tinggi dan mengesankan dengan kamera utama 108MP dan kamera depan 16MP

  • Vivo V255G

Vivo V255G ditenagai oleh performa handal dengan MediaTek Dimensity 900, Ponsel ini memiliki kapasitas RAM 8GB (Extended RAM hingga 16GB), dan kapasitas penyimpanan 256GB.

Baca Juga:5 Rekomendasi Hp Gaming Rp1 Jutaan Terbaik 2023, Performa Baterai Tahan LamaTauco Cap Meong, Makanan Legendaris Khas dari Cianjur

Untuk sektor kamera , Vivo ini hadir dengan kamera utama 64MP dengan fitur bokeh potret,Smartphone ini memiliki layar AMOLED 6,44 inch dengan refresh rate 90Hz, serta kapasitas baterai 4500mAh dengan fast charging 44W yang mampu menemani kamu sepanjang hari.

0 Komentar