Film biografi ini menceritakan tentang seorang cendekiawan muslim ternama bernama Buya Hamka, mulai dari asal-usul kehidupannya yang sederhana hingga pencapaian politiknya dibumbui dengan konflik keluarga.
5.Jalan yang Jauh, Jangan Lupa Pulang (2023)
Jalan yang Jauh, Jangan Lupa Pulang adalah sebuah film drama Indonesia yang telah meraih rating 6,7 di IMDb.
Film ini merupakan sekuel dari film yang populer, “Nanti Kita Cerita tentang Hari Ini.” Cerita dalam film ini mengikuti kehidupan Aurora (diperankan oleh Sheila Dara Aisha) saat ia berusaha mewujudkan impiannya di London, dan juga pertemuannya dengan seorang seniman senior di kampusnya yang bernama Jem (diperankan oleh Ganindra Bimo). Pertemuan ini memiliki dampak yang signifikan dalam hidup Aurora, mengubah arah impian dan kehidupannya secara keseluruhan.
Baca Juga:Kronologi Anak Anggota DPR RI Diduga Aniaya Kekasih Hingga TewasHore TikTok Shop ‘Boleh’ Buka Lagi, Asal Syaratnya Begini!
Demikian informasi mengenai daftar 10 film Netflix rating tinggi 2023 yang dapat ditonton saat liburan akhir pekan. Selamat Menonton!