234 SC Kutuk Adanya Dugaan Penganiayaan Terhadap Aktivis Mahasiswa

penganiayaan
ilustrasi: Dokumentasi 234 SC Regwil Cianjur
0 Komentar

CIANJUR EKSPRES – Ketua ormas 234 Solidarity Community (SC) Regwil Cianjur Soni Farhan mengutuk dugaan tindakanan penganiayaan dan kekerasan salah satu peserta umroh bersama MUI, politikus dan pejabat Pemkab Cianjur terhadap salah satu aktivis Universitas Suryakencana, Alief Irfan.

Camat Perbatasan Negara dan Aparatur PLBN Apresiasi Penyelenggaraan Diklat Intelijen dan Kewaspadaan Dini

“Kami mengutuk keras tindakan kekerasan yang diduga dilakukan orang dekat bupati pada aktivis mahasiswa. Benar atau salahnya kritikan dari aktivis mahasiswa, seharusnya dijawab dengan lugas tanpa ada kekerasan,” kata Soni, Selasa (26/9/2023).

Kronologi Siswi SMP Kritik Pemerintah Jambi

Baca Juga:Aktivis Unsur Dapat Penganiayaan, Polres: Kita Akan TindaklanjutiBBTNGGP Kantongi Ciri-ciri Pembakar Sabana Gunung Gede

Tak hanya itu, pihaknya juga mengaku bersedia untuk memberikan perlindungan hukum terhadap aktivis mahasiswa yang menjadi korban kekerasan.

Terpisah, Kasatreskrim Polres Cianjur Iptu Tono Listianto mengatakan pihaknya akan melindungi korban dari pengancaman yang dilakukan terduga pemukulan.

Kurang dari Satu Jam, Anggota Geng Motor Meresahkan Warga Diamankan Polisi

 

0 Komentar