CIANJUREKSPRES – Wisata pokland Cianjur memikat mata yang melihatnya untuk berwisata disana dengan piknik bersama keluarga.Wisata hutan pinus ini berlokasi di hutan Cianjur bernama Wisata Pokland yang menawarkan nuansa hutan pinus yang menyenangkan.
Awalnya wisata pokland hanya sebagai ladang bahan baku dan kreatifitas manusia.
Digunakan untuk titik kumpul para pengrajin dan seniman tangan pecinta alam yang memiliki tujuan untuk menjaga pesona alam.
Baca Juga:Rekomendasi Wisata Danau di Cianjur Memanjakan MataTempat Nongkrong Bandung paling Ciamik dengan View Sunset
Tak heran wisata pokland ini semakin berkembang hingga pemerintah terbangun untuk membangun wisata ini.
Tempat ini menggandeng sebuah keajaiban seni yang mengkombinasikan dengan pemandangan yang menghipnotis mata.
Dari hutan pinus biasa hingga destinasi wisata yang mencuri hati, Pokland adalah penanda bahwa manusia mampu mengubah takdir alam menjadi sesuatu yang luar biasa.
Wisata ini juga murah meriah karena hanya dengan Rp5 ribu untum parkir dan Rp10 untuk tiket masuk.
Maka dari itu pokland menjadi wisata popular untuk quality time bersama keluarga di akhir pekan.