CIANJUREKSPRES – Indonesia’s Got Talent kali ini begitu menarik, pemenang Female Fatale yang menyisihkan berbagai ragam bakat di Indonesia berhasil mencuri hati seluruh masyarakat Indonesia.
Ajang pencarian bakat yang populer ini menjadi daya tarik untuk menjadi sebuah wadah dimana bakat terpendam dapat muncul dan menjadi jembatan kesuksesan seseorang.
Penentuan pemenang ada di tangan masyarakat Indonesia karena menggunakan sistem dari hasil vote.
Baca Juga:Begini Penilaian Femme Fatale Pemenang Indonesia’s Got Talent 2023Jenis Aplikasi Penghubung Smartwatch, Download Disini!
Peserta IGT yang masuk kedalam 5 besar dan akan bertarung untuk memperebutkan posisi pertama sebagai pemenang IT season ke 2 pada 2023.
Pesertanya meliputi Darak Baratak, Gita Handayan, Majornine, Female Fatale, dan Toxic Girls.
Dengan sebuah penilaian bahkan peserta yang satu ini sebuah grup magician yang berangotakan Alisa Priscilla, Gabriella Gitawati, dan Chall Evna yang begitu memiliki daya tarik tersendiri.
Grup ini menjadi sangat menarik karena kolaborasi epic dari para wanita cantik yang bisa sulap dan selalu memukau para juri dalam setiap penampilannya.
Maka dari itu mereka berhak dan layak menjadi pe menang Indonesia’s Got Talent 2023 yang bisa sukses dan terus berkarya untuk banyak orang.