CIANJUREKSPRES – Motor bebek memiliki julukan “Motor Koperasi” karena sering digunakan oleh para pegawai koperasi dalam menjalankan pekerjaannya. Motor honda revo menjadi salah satu motor koperasi tersebut.
Saat motor ini rilis memancing antusiasme para pecinta otomotif karena penasaran dengan new honda revo 185cc.
Honda Revo telah menjadi motor yang banyak disukai orang karena harga yang terjangkau dan nyaman digunakan.
Baca Juga:Spesifikasi Honda Deluxe dengan Teknologi CanggihJadwal Keberangkatan Kereta Api dari Stasiun Cianjur ke Sukabumi
Ternyata terdapat fitur menarik dari motor keren ini, dimana honda revo 185cc ini memiliki dua varian yang tangguh.
Motor tersebut dirpoduksi oleh pabrik SYM dan memiliki mesin berkapasitas 185cc.
Fitur tersebut yakni ABS (Anti-Lock Braking System) dan throttle bodu berukuran besar.
Memiliki kapasitas bahan bakar sangat besar mencapai 7 liter, selain itu dibekali mesin 183cc, 1 silinder, SOHC, 4 katup, dan pendingin cairan.
Mesinnya dapat menghasilkan tenaga maksimal 19,7 Hp pada 9000 rpm dan torsi puncak 17,4 pada 7500 rpm.
Panel instrumen yang digunakan juga dari kombinasi anatara analog dan digital dengan desain yang sangat sporty.
SYM VF3i dilengkapi dengan fitur modern membuat pengendara merasa nyaman dalam berkendara.
Baca Juga:Bekal Sandwich Lezat untuk Anak Makanan Bernutrisi untuk TubuhSejuta Keindahan Glamping Tenjo Laut di Kuningan Jawa Barat
Motor ini dijual di daerah Asia dan Eropa dengan harga yang cukup menggelitik.
Di Negara Malaysia dijual seharga RM 8.467 setara dengan Rp27,5 juta rupiah.