CIANJUREKSPRES – Islam tidak pernah mempersulit umatnya, bahkan terdapat keutamaan surat AL Waqiah yang begitu bermakna untuk kehidupan.
Surat AL Waqiah banyak memiliki keutamaan terutama jika mengamalkannya secara rutin
Keutamaan paling besar dari mengamalkan surat AL Waqiah ini untuk membuka pintu rezeki.
Baca Juga:Doa Meminta Kesuksesan dalam Menjalani Kehidupan di Dunia dan AkhiratBaca Doa Solat Tahajud agar Hajat Terkabulkan
“Surat Al Waqiah adalah surat kekayaan maka bacalah dan ajarkanlah ia kepada anak-anakmu.” (HR Ad Dailamiy)
2. Surat yang disukai Rasul
Hadis yang disahihkan oleh Syaikh Al-Albani, Al-Hakim dan Adz-Dzahabi, berbunyi:
Artinya: “Seperti diceritakan Ibnu Abbas, Abu Bakar berkata, “Wahai Rasulullah, Engkau telah beruban.” Nabi SAW menjawab, “Telah membuatku beruban (surat) Huud, Al Waqiah, Al Mursalaat, Amma yatasaa aluun, dan Idzasy syamsu kuwwirat’” (HR Tirmidzi)
3. Dijauhkan dari kefakiran
Salah satu keutamaannya adalah mencegah dari kefakiran atau kemelaratan dan kesempitan hidup.