Honda Stylo 125cc dan 160cc akan menawarkan fitur-fitur yang lebih mengedepankan kenyamanan dan fungsionalitas. Ini akan menjadi salah satu skutik yang paling rekomendasi.
Fitur-fitur seperti keyless entry, Idling Stop System (ISS), dan sistem Anti-lock Braking System (ABS) akan tersematkan pada motor dari segala sisi. Bagasi yang luas akan menjadi salah satu keunggulan motor ini.
Keamanan Terjaga dengan Teknologi Terbaru
Motor Scoopy Stylo 160 bersistem keamanan canggih yang melindungi pengendara dari potensi pencurian dan kecelakaan.
Baca Juga:Selembar Uang Rp 100 Bergambar Presiden Soekarno Bisa Ditukar Brio!Inilah Ciri Nomor Seri Uang yang di Bandrol 40juta Oleh Kolektor
Fitur-fitur seperti kunci kontak berkode, alarm anti-maling, dan sistem pemantau tekanan ban (TPMS) memberikan perlindungan tambahan dan memberikan pengendara ketenangan pikiran saat menghadapi jalanan.
Pilihan Warna Memikat
Motor Scoopy Stylo 160 hadir dengan beragam pilihan warna yang menarik. Pengendara dapat memilih sesuai dengan preferensi dan gaya mereka.
Tersedia pilihan warna merah muda, putih, hitam, dan biru, yang semuanya memberikan tampilan segar dan gaya yang modern.
Dengan begitu, pengendara dapat mengekspresikan diri mereka dengan motor yang sesuai dengan kepribadian mereka.
Catat! Perbedaan Vespa Primavera dan Honda Scoopy Stylo 160cc yang Harus Kalian Tahu
Harga Ramah kantong
Harga Honda Stylo 125cc akan bersaing dengan Yamaha Grand Filano, dengan perkiraan harga Rp27 jutaan. Untuk versi Honda Stylo 160cc, akan sedikit lebih tinggi, berkisar antara Rp32 juta hingga Rp35 jutaan.
Honda Stylo 125cc dan 160cc merupakan skutik retro baru dari PT. Astra Honda Motor yang akan menjadi pesaing serius bagi Yamaha Grand Filano dan Vespa metik.
Baca Juga:Ternyata Tiket Pesawat ke Singapura Lebih Murah dari Pada Liburan ke BaliGambaran Biaya Berangkat ke Singapura Untuk Nonton Coldplay
Daftar Harga Motor Honda Terbaru dan Terlengkap untuk Pembelian Cash dan Kredit kalian bisa langsung datang saja ke dealer Resmi Sepeda Motor Honda.(*)