Tak hanya di Kalimantan Barat, suku Limun juga konon ada di Padang, Sumatera Barat. Di dua provinsi inilah mereka tinggal, akan tetapi kebenaran dan keberadaannya masih tanda tanya.
Menurut cerita rakyat, suku Limun adalah suku “orang suci” dan manusia yang bertemu dengan suku Limun pun juga disinyalir manusia suci.
Suku Limun ini mendiami Padang 12. Di padang ini terdapat ilalang dan pepohonan pinus. Itu jika mata orang awam yang melihatnya. Namun, bagi yang diijinkan, mereka bisa melihat padang ini sebagai sebuah kota besar yang maju.
Baca Juga:Nikita Willy Beberkan Alasannya Melahirkan di Luar Negeri5 Cara Efektif untuk Mengusir Nyamuk
Seperti Saranjana, kota ini pun dihuni oleh jin yang menyerupai manusia.
Itulah beberapa suku gaib dari berbagai sumber