Masakan Idul Adha Khas Maroko

Masakan Idul Adha
Masakan Idul Adha
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Hari raya Idul Adha identik dengan masakan yang berbahan dasar daging sapi atau kambing, masakan idul adha khas Maroko ini bisa menjadi inspirasi menu di rumah untuk merayakan lebaran.

Maroko memiliki makanan khas yang bernama Tagine berbahan dasar dari daging sapi.

Rasanya yang gurih dan segar dari sayuran membuatnya nikmat dimakan bersama keluarga.

Baca Juga:Puding Lumut Mentega Cocok untuk Acara KeluargaMakna Lambang Transformers yang Belum Diketahui

Tagine seringkali disajikan dengan couscous, bisa ditambah daging unggas, daging merah, atau ikan.

0 Komentar