4 Cara Asik Mengajak Anak Belajar Sambil Bermain

Belajar Sambil Bermain
Belajar Sambil Bermain
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Selain guru di sekolah orang tua juga berperan penting dalam tumbuh kembang anak terutama dalam wawasan dan keilmuannya, orang tua dapat menerapkan kegiatan belajar sambil bermain di rumah.

Belajar sambil bermain salah satu metode paling efektif dalam melatih kecerdasan anak, orang tua bisa memastikan tumbuh kembang anak berjalan baik, tanpa harus kehilangan waktu menyenangkan layaknya anak-anak pada umumnya.

Melatih berbahasa memang tidak mudah sehingga terkadang orang tua akan kewalahan untuk mengajarkannya. Namun bisa menggunakan metode ini dengan menyiapkan kartu bergambar hewan.

Baca Juga:Berkreasi Bersama Anak, Membuat Ulat Bulu dari Piring KertasWisata Edukatif untuk Anak di Jakarta

Kemudian memperagakan hewan yang tertulis di kertas, lalu biarkan anak menebaknya. Meski terlihat sederhana, permainan ini bermanfaat untuk memperkaya kosakata bahasa pada anak, bahkan memperkuat daya ingatnya sejak usia dini.

4. Berwisata bersama anak sambil belajar sejarah pahlawan
Belajar sejarah yang menyenangkan tanpa membuat bosan dengan memberikan kisah-kisah atau cerita tentang pahlawan nasional untuk menambah pengetahuan anak.

0 Komentar