CIANJUREKSPRES – Siapa nih yang masih bingung mau liburan di hari weekend tapi nggak punya tujuan? Ini 3 rekomendasi tempat wisata di Puncak yang wajib kamu kunjungi.
Puncak bogor adalah salah satu destinasi wisata yang sangat pupoler yang ada di daerah Puncak yang sangat tekenal dengan keindahan alamnya yang sangat menakjubkan.
Tempat ini selalu menjadi tempat pilihan favorit bagi para wisatawan yang ingin sekali menikmati udara dengan pemandangan yang sangat memukau.
3 Rekomendasi Tempat Wisata di Puncak
1. Taman Safari Indonesia
Baca Juga:Resep Membuat Nasi Liwet Sunda Cocok Untuk Kumpul Keluarga 4 Tips Membersihkan Tangki Air Dengan Mudah !
Taman Safari Indonesia adalah salah satu tempat wisata yang menawarkan keindahan dan pengalam yang unik, disini kamu bisa melihat banyak sekali binatang secara langsung.
Tempat ini berada di kawasan Cisarua, Puncak Bogor yang menyediakan berbagai macam hewan dari bebagai belahan dunia.
Disini pengunjung yang datang dapat menaiki mobil safari seperti bus khusus yang melintasi habitat alami semua hewan.
Taman Safari Indonesia ini memiliki beberapa wahana seperti Water Park dan Amusement Park yang menawarkan berbagai keseruan dan kegembiraan untuk seluruh pengunjung.
BACAJUGA: Ini dia Deretan Film ‘Netflix’ Populer Tahun 2023!
2. Kebun Raya Bogor
Kebun raya ini memiliki luas lebih dari 87 hektar dengan berbagai flora dan fauna yang sangat unik dan indah.
Pengunjung bisa menikmati pesona tanaman langkah dan tumbuhan tropis yang tersebar di seluruh kebun.
Selain flora dan fauna, wisata ini memiliki kolam renang raksasa yang di kelilingi oleh pepohonan rindang yang bisa menciptakan suasana tenang.
Baca Juga:Tips Menghilangkan Bekas Jerawat Dengan MudahCara Mengatasi Broken Heart Syndrome !
Lokasi ini berada di Jl. Ir. H. Juanda No 13, Bogor Tengah, Bogor.
3. Gunung Gede Pangrango
Wisata ketiga ini sangat cocok untuk kamu yang senang berpetualang, tempat ini berada di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango yang menawarkan pemandangan yang sangat indah dan trekking yang sangat seru.
Kamu bisa melakukan pendakian ke puncak gunung dengan menjelajahi hutan yang sangat indah. Kamu juga bisa mengikuti petunjuk dari pemandu agar selama di perjalanan kamu merasakan aman dan menyenengkan.