Amalan di Bulan Ramadhan Agar Rezeki Tidak Putus-putus

Amalan di Bulan Ramadhan Agar Rezeki Tidak Putus-putus
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Amalan ketika bulan ramadhan itu benar-benar mujabar,diantaranga bila kita mempunyai keinginan niscaya kita permintaan kita akan terkabul jika di izinkan.

Salah satu amalan yang begitu terasa di bulan ramadhan yaitu bersedekah, niscaya bersedekah di bulan suci ini rezekinya tidak akan putus-putus.

Dalah hal nya amalan merupakan pintu pembuka, maka dari itu ada amalan yang harus kita amalakan setiap hari agar kita di beri kenikmatan dunia dan akhiratkenikmatan dunia dan akhirat.

BACA JUGA :

Doa dan Amalan Agar Suami Selalu Patuh dan Menyayangi Istrinya

Berikut ini adalah empat amalan yang niscaya mujabar dibulan Ramadhan.

Bersedekah

Baca Juga:Kelebihan dan Kekurangan Smartphone Realme 10 Pro, Ini Keterangannya!Saint Seiya Live Action Bakal Segera Tayang, Catat Jadwalnya!

Amalan pertama yang ternyata bisa menjadi sumber datangnya rezeki ketika bulan Ramadhan adalah dengan bersedekah. Sedekah diartikan sebagai pemberian yang kita miliki kepada orang lain.

Ketika seseorang bersedekah kepada orang lain, maka Allah SWT menjanjikan ganti yang sangat luar biasa. Allah Ta’ala berfirman:

“ Perumpamaan (nafkah yg dikeluarkan oleh) orang-orang yg menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah serupa dan sebutir benih yg menumbuhkan tujuh bulir, pada tiap-tiap bulir berisi seratus biji. Allah melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang Dia kehendaki. dan Allah Maha Luas (karunia-Nya) lagi Maha mengetahui.” (Al-Baqarah:261)

BACA JUGA :

Inilah Beberapa Doa yang Bisa Terkabul, di Bulan Suci Ramadhan

Perbanyak Syukur

Amalan kedua yang mendatangkan rezeki di bulan suci yaitu memperbanyak syukur kepada Allah SWT. Bersyukur menjadi suatu hal yang harus selalu kita lakukan, sebab dengan syukur tersebut maka Allah akan memberikan kenikmatan yang lebih dari pada apa yang diperoleh.

Berbanding terbalik dengan orang yang tidak bersyukur, maka mereka akan mendapatkan azab yang sangat pedih. Allah Ta’ala berfirman:

“ (Ingatlah) ketika Rabbmu memaklumkan, “ Sesungguhnya jika kalian bersyukur, niscaya Aku akan menambah (nikmat) kepadamu, tetapi jika kalian mengingkari (nikmat-Ku), maka pasti azab-Ku sangat berat”. QS. Ibrahim: 7.

Membaca Surat Al Waqiah

Pada saat bulan suci, banyak orang yang menyempatkan untuk membaca Al-Qur’an. Selain bernilai pahala, ternyata ada sebuah surat dalam Al-Qur’an yang dikenal dengan surat pendatang kekayaan.

0 Komentar