5 Makanan untuk Mengurangi Insomnia

Mengurangi Insomnia
Mengurangi Insomnia Segelas susu hangat mengandung tryptophan dan asam amino sedangkan madu kaya akan glukosa yang berguna untuk memberitahu otak untuk menurunkan kinerja oreksin sehingga dapat tidur nyenyak. Kacang-Kacangan Kandungan magnesium yang tinggi dan triptofan di dalamnya dapat membantu mengurangi fungsi saraf dan otak. Seperti kacang almond dapat menstabilkan irama jantung sehingga membuat cepat mengantuk. Selain almond, kacang brasil dan kenari juga merupakan camilan yang baik di konsumsi sebelum tidur. Ikan Ikan mengandung vitamin B6 yang baik untuk mengatasi sulit tidur, zat melatonin yang bekerja sama dengan serotonin, untuk memastikan siklus tidur tetap seimbang sehingga bisa mengantuk lebih cepat.
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Beberapa orang terkadang mengalami insomnia, beberapa makanan ini dapat mengurangi insomnia dan dapat tidur dengan nyanyak.

Kondisi kesulitan tidur atau insomnia tentu akan membuat tubuh menjadi lemas, sulit berkonsentrasi, bahkan berdampak buruk bagi kesehatan. Terdapat camilan dan minuman mengurangi insomnia yang terjadi.

Kesibukan berkerja dan berkegiatan sehari-hari membuat tubuh lelah namun terkadang ada yang mengalami insomnia perlu memakan makanan dan minuman ini agar insomniamu bisa di atasi.

Baca Juga:Rekomendasi Kuliner Terenak di BogorOyakodon Cocok Jadi Menu Sarapan Praktis

Lantas, bagaimana sih cara mengatasi insomnia agar kesehatan tubuh dan mental tetap terjaga?

Makanan untuk Mengatasi Insomnia

Oatmeal atau Nasi

Asupan karbohidrat menjelang tidur akan memicu munculnya rasa kantuk dan meningkatkan durasi tidur.

Namun tetap harus diperhatikan karena nasi bisa mengakibatkan peningkatan gula darah secara signifikan agar tidak memicu obesitas dan diabetes.

Teh Chamomile

Teh ini memiliki kandungan flavon sejenis antioksidan yang membantu mengatasi peradangan pemicu sulit tidur, senyawa yang berikatan dengan reseptor yang terdapat pada sel otak sehingga memicu rasa kantuk.

Susu Hangat dan Madu

Segelas susu hangat mengandung tryptophan dan asam amino sedangkan madu kaya akan glukosa yang berguna untuk memberitahu otak untuk menurunkan kinerja oreksin sehingga dapat tidur nyenyak.

Kacang-Kacangan

Kandungan magnesium yang tinggi dan triptofan di dalamnya dapat membantu mengurangi fungsi saraf dan otak.

Seperti kacang almond dapat menstabilkan irama jantung sehingga membuat cepat mengantuk.

Baca Juga:Rekomendasi Tempat Wisata Edukatif di Bandung5 Alasan Harus Pilih Liburan ke Labuan Bajo

Selain almond, kacang brasil dan kenari juga merupakan camilan yang baik di konsumsi sebelum tidur.

Ikan

Ikan mengandung vitamin B6 yang baik untuk mengatasi sulit tidur, zat melatonin yang bekerja sama dengan serotonin, untuk memastikan siklus tidur tetap seimbang sehingga bisa mengantuk lebih cepat.

0 Komentar