Cantik Banget! Vespa Primavera Pink Rosa Edisi Khusus Kaum Hawa

Vespa Primavera Pink Rosa
Vespa Primavera Pink Rosa
0 Komentar

CIANJUREKSPRES- Vespa Primavera Pink Rosa menjadi salah satu skutik retro ikonik yang diincar oleh kaum wanita. Sebab desain dan warna yang ditampilkan begitu cantik memikat.

Bukan menawarkan desain dan tampilan, performa Vespa Primavera Pink Rosa pun tidak kalah dengan model lainnya.

Untuk jantung pacu, motor ikonik ini ditenagai dengan mesin berkapasitas i-Get 150 cc yang menghasilkan performa halus dan efisien.

Baca Juga:Buruan Serbu! Vespa PX 150 Dijual Cuma Rp400 Ribuan, Cek Disini!Review Vespa LX 125 I-GET 2023, Desain Lawas dengan Teknologi Modern

Sebagai salah satu produk limited edition yang dikeluarkan PT Piaggio, Primavera Pink Rosa juga hadir dengan model tranmisi manual dan otomatis.

Penasaran dengan skutik cantik limited edition satu ini? Simak ulasannya berikut.

Performa Handal

Vespa ini berkapasitas 154.8 electrik dengan tenaga maksimal 11,66 Scooter, untuk soal tentang dimensi, pengendara bisa mendapat tempat duduk 1852 mm, lebar 680 mm, dan ketinggiannya 780 mm.

Selanjutnya dari Ban depan 110/70 R11 dan ban belakang 120/70 R11, ukuran velg depannya R12 ukuran Velg belakangnya R12. untuk jenis bannya Radial dan Tubelles.

Selain itu, Vespa membekalinya dengan sistem pendingin mesin berjenis i-get,4-stroke, 3-valves single Cylinder, berkapasitas 154.8, dan kecepatan maksimumnya 98 kmph.

Baca Juga: Buruan Serbu! Vespa PX 150 Dijual Cuma Rp400 Ribuan, Cek Disini!

Fitur Unggulan

Berikut beberapa fitur unggulan yang akan Anda dapatkan:

1.Mesin i-Get 150cc

2.rem ABS

3.Port pengisian USB

4.Kotak Sarung tangan

5. kompartemen penyimpanan bawah jok yang luas

Pilihan Warna

Primavera berhasil mencuri perhatian karena warna yang mencolok, karena memadukan kesan klasik dengan sentuhan modern

Baca Juga:Smoot Zuzu Motor Listrik Ala Vespa Low Budget, Harganya Cuma Segini!Terungkap! Fakta Lagu Helo Kuala Lumpur. Netizen: Mari Bung Rebut Kembali!

Dari kombinasi dari dua warna Orange Tramonto dan Blue Audace yang tampil saling sinergi dengan warna Footbard dengan kontras membuat ciri khas tersendiri.

Harga

Untuk soal harga, motor ini dibanderol dengan harga Rp91 Jutaan. Tentunya ini harga yang relative murah untuk bisa mendapatkan skutik keren dan berkelas seperti Vespa Primavera Pink Rosa ini.

0 Komentar