CIANJUREKSPRES – Kamu kurang percaya diri dengan tinggi badan yang kurang, tidak usah galau kamu perlu melakukan olahraga penambah tinggi badan dengan mudah.
Memiliki tinggi badan yangs sesuai menjadi dambaan banyak orang, biasanya tinggi badan bersumber dari gen orang tuanya, namun ada beberapa faktor eksternal yang memperngaruhi.
Kita menghasilkan hormon yang disebut nama HGH atau Human Growth Hormone yang berfungsi untuk menguatkan otot, tulang, dan menetralisis gula darah.
Ada dua cara menghasilkan HGH. Yang pertama adalah dengan olahraga yang bisa meninggikan badan, yang kedua dengan suntik hormon. Di masa pertumbuhan ini nggak perlu terapi hormon, hanya perlu berolahraga!
BACA JUGA : 15 Manfaat Olahraga di Pagi Hari
Berikut Ini Olahraga Penambah Tinggi Badan
1. Berenang
Renang membantu memperkuat tulang belakan sehingga postur tubuh tegak, saat renang otot lengan dan otot kaki akan bekerja secara sinergi sehingga membuat keseimbangan dan melatih koordinasi mata dan seluruh tubuh.