Sejarah Singkat Kipas Angin

Sejarah Singkat Kipas Angin
Sejarah Singkat Kipas Angin
0 Komentar

CIANJUREKSPRES- Selain AC alat yang dapat membuat kita sejuk dalam keadaan panas dan gerah adalah kipas angin, kamu tahu bagaimana kipas angin ada?

Kipas listrik adalah salah satu penemuan listrik terpenting sepanjang masa, karena kipas listrik merupakan dari perkembangan teknologi listrik yang lebih modern. Kipas angin listrik pertama kali dibuat pada 1886 oleh Schuyler Skaats Wheeler.

 

Pada awalnya, kipas merupakan bagian dari sebuah gaya di zamannya. Namun, gagasan Romawi mendobrak kebiasaan orang-orang yang menggunakan kipas sebagai bagian dari fashion dengan menggabungkan es atau salju pada awal abad ke-19 untuk mendinginkan ruangan.

 

Baca Juga:Tips Membersihkan Minyak Kotor Dengan Satu Bahan IniTips Membuat Nasi Wangi dan Tidak Cepat Basi

Kemudian, setahun setelah pembunuhan Garfield, Wheeler (1860-1923) menemukan cara menerapkan ilmu pengetahuan tentang listrik yang baru untuk membuat kipas angin berputar. kipas buatan Wheeler merupakan kipas dengan 2 baling-baling tanpa pelindung dan digerakkan oleh sebuah motor listrik (DC).

Adapun kipas angin buatan Philip H. Diehl dapat ditempel di langit-langit rumah sehingga banyak digunakan oleh masyarakat secara luas ketika itu. Ia kemudian terus menerus memperbarui kipas angin buatannya dengan menambahkan sendi split-ball di kipas angin listriknya di 1904 sehingga model kipas angin buatan Philip H. Diehl menjadi dasar dari penemuan kipas angin bolak-balik.

Begitulah sejarah singkat dari kipas angin yang sekarang kita gunakan, selain kita memakainnya alangkah lebih baik juga kita mengetahui sejarahnya untuk menambah khasanah wawasan dan ilmu pengetahuan kita.

0 Komentar