Namun percayakah bahwa pertama kali high heels dibuat untuk laki-laki? high heels sebenarnya sudah digunakan sejak peradaban Mesir kuno sekitar tahun 3500 SM. Sepatu hak tinggi mulai digunakan sebagai alas kaki yang sering dipakai oleh bangsa Persia pada abad ke-9.
Pada masa itu, para prajuritnya yang berkuda memakai high heels supaya kaki mereka dapat mengunci sadel yang dipijak. Pada abad ke-15, orang Eropa mulai menyukai gaya berbusana Persia, termasuk sepatu high heels yang mereka gunakan.
Sebagai raja, dia merasa terlahir sebagai orang yang terlalu pendek sehingga menggunakan hak tinggi. Di era yang sama pula, beberapa perempuan menuntut kesetaraan dengan ikut mengenakan sepatu hak tinggi seperti laki-laki saat itu. Rakyat kecil pun turut mulai mengenakan sepatu hak tinggi.
Baca Juga:Jamu Mujarab Bikin Berat Badan NaikBanyak Makan Tapi Gak Gemuk, Ternyata Begini Penjelasannya
Akhirnya, pada abad ke-18, laki-laki mulai berhenti memakai sepatu tersebut untuk membedakan mereka dari perempuan. Sejak itu hingga kini, sepatu hak tinggi seolah menjadi identitas kaum wanita.