CIANJUREKSPRES – Haruto TREASURE Pelafalan dan Intonasi Bahasa Korea Menuai Pujian
Akhir-akhir ini para netizen sedang meragukan salah satu member TREASURE apakah dirinya sungguhan orang Jepang, ia adalah Haruto TREASURE sebab dirinya tak terlihat berasal dari negara Jepang.
Seorang OP di situs theqoo mengungkapkan, “Pelafalan dan intonasinya terdengar sangat lancar, gila, aku mencari video dia sedang berbicara berbahasa Jepang, namun dirinya lupa bagaimana untuk berbicara bahasa itu,” ujar OP.
Beginilah komentar netizen korea lainnya:
1. Dia hanya versi Jepang dari Park Jungwoo.
2. Berapa umurnnya saat tiba di Korea Selatan??Dilihat dari pengucapannya, dia terdengar seperti seorang yang sudah tinggal di Korea Selatan sejak usia sangat muda. jika 15 tahun, saat dia kelas 8!.
Baca Juga:Lee Seung Gi dan Lee Da In Menikah pada Hari IniSoobin TXT Terkenal dengan Citra Polosnya, Namun Ia Menunjukan ABS Saat Konser
BACA JUGA : Soobin TXT Terkenal dengan Citra Polosnya, Namun Ia Menunjukan ABS Saat Konser
3. Aku ingin tahu siapa yang mengajar bahasa Korea di YG.
4. Lisa Blackpink terdengar fasih seperti dia, Aku ingin tahu apakah YG memiliki guru terpisah untuk mengucapkan bahasa Korea mereka? Artis asing mereka terdengar sangat fasih dan natural.
5. Wah… Aku tidak akan tahu dia orang asing jika OP tidak mengatakannya.
Dan begitulah para netizen korea selatan yang berkomentar tentang Haruto TREASERE yang sedang diragukan oleh mereka, apakah dirinya adalah berasal Jepang.
Dikutip di akun Instagram @panncafe yang dimana Haruto diragukan banyak netizen, mari kita lihat komentar-komentar dari unggahan tersebut.
“Serius lah dah YG kalo buka academy bahasa bakal banyak yang daftar dari kemarin dibahas terus artis asing YG bakornya fasih kek orang Korea asli, Coba aja ji, siapa tau jadi sumber duit baruuu,” @xfcklnyz.
“Abis liat last evaluation baemon, YG itu literally kyk sekolah beneran deh.. ada kelas bahasa inggris,bahasa jepang,bahasa korea… bahkan ada kelas ngasi speech kyk public speaking gitu jadi idol jebolan YG udh bisa dipastikan serba bisa sii,klo istilah disini kyk lulusan sekolah unggul,”@ppalibgt.