Wajib Tahu! Berikut 5 Cara Ampuh Mengusir Semut di Rumah

Wajib Tahu! Berikut 5 Cara Ampuh Mengusir Semut di Rumah
Ilustrasi Semut.(Pixabay)
0 Komentar

4. Timun

Siapa sangka ternyata serangga yang kecil-kecil ini tak menyukai oroma pada timun.

Ternyata aroma tersebut berasal dari kulit mentimun yang mengandung beberapa zat kimia sehingga membuat semut tidak suka.

Untuk dapat menggunakan timun ini sangatlah mudah, Anda cukup mengiris beberapa timun lalu sebar pada area semut seperti lubang semut dan sekitar dapur.

5. Semprotan Zat Kimia

Baca Juga:5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas CianjurTauco Makanan Khas Cianjur yang Melegenda

Selain bahan alami tadi ternyata ada beberap bahan kimia lainnya yang  bisa menjadi solusi untuk mengusir semut.

Bahan kimia ini banyak jenisnya seperti Seroxil, Regent 50 C dan formiced. Ketiga produk itu sangat ampuh untuk dapat mengusir semut hingga mati.

Agar aman, pastikan saat menggunakan zat kimia jauhkan dari jangkauan anak-anak dan sumber makanan.

Demikian merupakan 5 cara untuk membasmi semut. Menjaga kebersihan rumah merupakan hal yang paling utama. Untuk itu, selain menggunakan produk di atas anda juga harus tetap menjaga kebersihan dan kesehatan di area rumah.

0 Komentar