Lebih Dekat dengan Vespa Sprint 150, Berikut Spesifikasi Lengkapnya

Lebih Dekat Dengan Vespa Sprint 150, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
Lebih Dekat Dengan Vespa Sprint 150, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Berikut ini akan diulas spesifikasi Vespa Sprint 150, salah satu skuter matic yang memiliki desain klasik dan ikonik.

Vespa Sprint 150 bisa dijadikan salah satu pilihan menarik bagi mereka yang ingin merasakan sensasi berkendara dengan gaya yang tak tertandingi.

Skuter Klasik Berkualitas! Segini Harga Vespa LX 125 I-GET

Spesifikasi Lengkap Vespa Sprint 150

Vespa sprint mampu memberikan kesan berbeda dan menarik bagi para penggunanya. Motor Vespa ini ditawarkan dengan harga terjangkau dan ramah di kantong semua orang.

Baca Juga:Piaggio Hadirkan Warna Baru Untuk Vespa 2023, Harga Tetap Sama!Angsuran hanya Rp1 Jutaan! Berikut Simulasi Kredit Vespa Sprint 150

Salah satu kelebihan yang paling menonjol dari skutik ini ada pada desainnya yang memiliki model sedap di pandang mata dengan kesan sporty.

Sejumlah Fitur Teknologi Terkini yang Dimiliki Vespa LX 125 I-GET

Vespa Sprint tersedia dalam 4 varian warna menarik yang dapat dipilih sesuai dengan selera masing-masing. Di antaranya warna Grey Titanio Matt, White Innocenza, Green Tenace dan Orange Tramonto.

Vespa LX 125 I-GET Hadir dengan Performa Mesin Unggulan

Berbicara tentang dapur pacu yang digunakan, Vespa Sprint ditenagai oleh mesin tangguh berkapasitas 150cc yang sangat responsif.

Mesinnya tersebut dapat menghasilkan tenaga hingga 12,7 hp dan torsi 12,3 Nm. Dengan mesin ini, Vespa Sprint diklaim mampu mencapai kecepatan maksimal hingga 90 km/jam.

0 Komentar