Rekomendasi Skincare Murah Tapi Bagus, Glowing Gak Harus Mahal!

Rekomendasi Skincare Murah Tapi Bagus, Glowing Gak Harus Mahal!
Rekomendasi Skincare Murah Tapi Bagus, Glowing Gak Harus Mahal!
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Berikut ini akan diulas rekomendasi skincare murah tapi bagus yangg bisa membuat kulit wajah glowing. Siapa bilang merawat kulit dengan skincare bagus itu mahal? Saat ini telah banyak brand kecantikan yang menawarkan produk kosmetik terbaik dengan harga yang bersahabat.

Rekomendasi Skincare Murah untuk Kulit Kering dan Kusam yang Efektif

yuk simak artikel ini hingga akhir untuk mengetahui informasi lengkap terkait skincare murah tapi bagus yang aman untuk kulit wajah!

1. Emina

Produk perawatan kulit merk Emina ini sudah terjamin keamanannya. Pasalnya, skincare ini telah mengantongi izin edar dari BPOM dan telah terverifikasi halal MUI. Setiap produk Emina dibanderol dengan harga terjangkau, yaitu mulai dari Rp 18.000 hingga Rp 78.000.

Rekomendasi Skincare Murah Tapi Berkualitas, Wajib Coba!

Baca Juga:Download Game Naruto Senki Offline di Android!4 Rekomendasi Skincare Murah untuk Mengatasi Jerawat dan Beruntusan

Ada berbagai jenis kosmetik yang ditawarkan Azarine, di antaranya celanser, toner, serum, lip care, eye care, moisturizer, sunscreen, mask, hingga body sunscreen. Produk yang memiliki formula inovatif ini juga dibanderol dengan harga yang cukup bersahabat, yaitu Rp29 ribuan hingga Rp125 ribuan.

Menariknya lagi, Azarine telah menyediakan berbagai skin concerns seperti acne, darkspot, hydration, dull skin dan brigthening.

3. Wardah

Siapa yang tak kenal dengan brand kecantikan yang satu ini? Wardah hadir dengan berbagai varian dan ditawarkan dengan harga yang ramah di kantong, yaitu mulai dari Rp17 ribu hingga Rp150 ribu. Produk ini sangat cocok digunakan untuk berbagai jenis kulit karena mengandung banyak bahan alami.

0 Komentar