3 Oleh-Oleh Khas Bandung, Makanan Hingga Barang Tradisional!

3 Oleh-Oleh Khas Bandung, Makanan Hingga Barang Tradisional!
3 Oleh-Oleh Khas Bandung, Makanan Hingga Barang Tradisional!
0 Komentar

BCIANJUREKSPRES – Kota Bandung merupakan salah satu destinasi wisata yang cukup banyak di kunjungi wisatawan saat akhir pekan dan waktu libur. Kota ini juga memiliki berbagai tempat wisata yang unik dan menarik seperti Farm House, Great Asia Africa, dan juga Lembang Wonderland. Selain itu, Kota ini juga terkenal akan oleh-oleh khas atau buah tangan nya yang unik dan dapat memikat para wisatawan.

Rekomendasi Tempat Wisata Bandung Paling Instagramable, Cek!

3. Wayang Golek

Wayang Golek merupakan salah satu jenis wayang yang ada di Indonesia berasal dari Pasundan, Jawa Barat. Barang tradisional ini adalah boneka yang terbuat dari kayu, kulit, dan sebagainya. Fungsinya adalah sebagai hiburan dan pelengkap upacara ritual. Menariknya, Wayang Golek juga bisa di jadikan salah satu pilihan oleh-oleh.

0 Komentar