Rekomendasi Cafe di Puncak yang Instagramable

Cimory Puncak
illustrasi : Terakurat
0 Komentar

Karena mengusung konsep ala Bali, selain suasananya yang tropis, desainnya pun dibuat semenarik dan dan seestetik mungkin. Kalau Coffee Shop lainnya menyuguhkan pemandangan kota ataupun sejenisnya.

Kafe dikelilingi tumbuhan dan pepohonan yang rindang membuat suasana sejuk dan cenderung dingin. Dekorasi kayu serta ornamen topikal lainnya menghiasi hampir di berbagai sudut kafe ini. Membuat hampir semua bagian di Tropical Deck Puncak Bogor sangat foto-able.

Lokasi : Tugu Sel., Kec. Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat

Operasional : Pukul 09.00-21.00 WIB.

5. Secret Garden Puncak

Secret Garden Puncak ini merupakan cafe dan resto hits yang mengusung konsep bohemian ala Eropa Tengah. Liburan disini sekaligus menikmati sajian makanan dengan view gunung dan sensasi berada di negeri Eropa Tengah.

Baca Juga:Rekomendasi Tempat Makanan Serba Pedas di Cianjur, yang Bikin Ketagihan!iPhone 14 Pro Max VS Samsung Galaxy S23 Ultra

Tentunya dengan konsep bohemian yang identik dengan gaya etnik dan juga vintage, serasi dengan arsitektur bangunan di setiap area Secret Garden Puncak ini. Di samping itu, pemandangan restoran Secret Garden juga tak kalah menarik. Pemandangan alam yang segar dan sejuk akan membawa melepas penat dari rutinitas sehari-hari.

Hamparan perkebunan teh di Puncak, Bogor yang sungguh memikat seakan merelaksasi tubuh dan pikiran yang jenuh. Selain keindahan alam, Secret Garden juga memiliki beberapa spot Instagramable yang sangat ektetik untuk mengabadikan momen.

Lokasi : Jl. Raya Puncak Gadog No.km 90 no 17, Tugu Sel., kec cisaura, Kabupaten Bogor, Jawa Barat

Operasional : Pukul 11.00-01.00 WIB.

0 Komentar