Kamu Tahu? Ada Jenis Bunga yang Bisa di Makan Lho

Kamu Tahu? Ada Jenis Bunga yang Bisa di Makan Lho
Kamu Tahu? Ada Jenis Bunga yang Bisa di Makan Lho
0 Komentar

 

7. Kamperfuli

Bunga memiliki spesies hingga 200 jenis, ekstrak bunga ini bisa dikonsumsi atau dioleskan ke kulit sebagai obat peradangan. Selaim itu dapat dibuat menjadi teh yang sangat enak bunganya harum berwarna kuning muda atau putih ini mengandung nektar yang bisa dimakan langsung. Meskipun bunga kamperfuli dan nektarnya aman untuk dimakan, beberapa varietasnya bisa menyebabkan keracunan jika dikonsumsi dalam jumlah banyak.

8. Pansy

Tanaman ini memiliki bunga kecil berdiameter sekitar 5cm sampai 8cm berwarna ungu, biru, atau kuning. Memiliki rasa yang ringan, segar, dan manis saat dimakan bersifat antioksidan dan antiradang.

9. Nasturtium

Bunga dengan warna cerah ini memili rasa gurih dan unik, bunga dengan bentuk corong berwarna orange, merah, atau kuning rasanya sedikit pedas dan dapat dijadikan hiasa pada kue. Selain itu, daunnya yang bulat dan kecil juga cukup empuk untuk dimakan, cocok dihidangkan sebagai pecel sayur atau dicocol dengan saus.

Baca Juga:Teh dari Bunga yang Membuat Tubuh RileksManfaat Sikap Bodo Amat Pada Kehidupan Kita

10. Borage

Bunga yang berbentuk bintang dengan kelopak halus, berwaena biru, putih, atau merah muda. Digunakan sebagai obat penyakit ringan seperti sakit tenggorokam dan batuk. Bunga ini bisa dimakan dengan rasa yang sedikit manis dan segar mirip seperti makan mentimun dan madu. Ada beberapa jenis bunga yang bisa dimakan. Bunga ini bahkan memiliki kandungan vitamin, mineral, dan antioksidan yang baik untuk kesehatan..

0 Komentar