Ingin Rumah Tampak Mahal dan Mewah? Coba dengan Warna ini

Ingin Rumah Tampak Mahal dan Mewah? Coba dengan Warna ini
Ingin Rumah Tampak Mahal dan Mewah? Coba dengan Warna ini
0 Komentar

CIANJUREKSPRES – Rumah memiliki peran yang penting bagi kehidupan, dimana kita akan berada disana dan menjalani setiap moment indah.

Sehingga sering orang membuat rumah impiannya dengan model, interior, dan eksterior yang memang sudah menjadi impian mereka sejak lalu. Agar para penghuni rumah bisa betah berlama-lama dirumah yang nyaman dan penuh kehangatan cinta.

Inilah Doa Tarawih dan Keutamaan Sholat Tarawih

Banyak berbagai macam design rumah dengan interior dan eksterior yang sangat indah, namun apakah sudah sesuai dengan keinginan kita yang pastinya ingin memiliki rumah yang tampak mahal dan mewah bukan?

Baca Juga:Semakin Canggih dengan Perkembangan TeknologiSejarah Boba Menjadi Minuman Kekinian

Selain dari design interior dan eksterior yang mempengaruhi keindangan rumah ternyata bisa juga dari segi warna yang dipilih lho.

Nah kali ini ada beberapa warna yang bisa digunakan pada rumah Anda agar rumah dapat terlihat tampak lebih mahal da mewah, warna apa saja itu? yuk simak bersama.

1. Warna Beige yang Tenang

Mewah tak lengkan oleh waktu dalam kesederhanaan ide ruangan berwarna beige atau krem cocok sekali ditambah dengan interior yang senada.

Warna beige yang netral, lembut, indah, dan serbaguna ini menjadikan rumah kita lebih terlihat mahal. Menggunakan palet warna putih atau alami menambah nuansa tenang dan kontras.

 

2. Warna Hijau Alam

Hijau menjadi warna yang mewakili alam nuansa baik dan positif yang menenangkan dan menyenangkan hijau bisa dipilih untuk ruangan bersantai.

Warna ini sangat ideal jika kita ingin mengusung unsur alam dengan perkotaan yang kontemporer. Hijau merupakan warna yang tampak mahal, tenang dan menenangkan sehingga siapa saja yang melihatnya pasti akan merasa nyaman.

0 Komentar