CIANJUREKSPRES– 4 Rekomendasi Caffe Bernuansa Horor Dijamin Bakal Merinding
Hallo sahabat kuliner, siapa diantara kalian yang suka banget sama hal-hal yang bernuansa horor?.
Kali ini aku mau rekomendasiin beberapa caffe yang memiliki tema horor dan dijamin kamu betah deh.
Penasaran ada apa aja?, yu simak!
BACAJUGA: Stop Ucapkan Kata “Jangan” Pada Anak
Martabak Horor
Martabak ini berlokasi di kota medan sahabat, makanan ini seperti martabak pada umumnya.
Baca Juga:5 Ide Usaha Makanan Kekinian di Jamin Laris3 Rekomendasi Rumah Sakit di Bali Kelas Internasional
Yang membedakan adalah penjual nya yang berdandan seperti hantu. Ada kuntilanak, pocong, genderuwo dan lainnya yang ngga kalah menyeramkan.
Bukan hanya itu, menu-menu yang ditawarkan di sana juga menggunakan nama-nama yang menyeramkan.
Suasana akan semakin mencekam karena di sana juga diiringi dengan suara tangisan dan rintihan. Namun, ada juga yang memilih untuk berfoto selfie bersama hantu-hantu di sana.
Frankenstein Laboratory
Nah, rekomendasi yang kedua ini berlokasi di daerah Bandung, Bali loh.
Sesuai dengan namanya, kafe ini terinspirasi dari kisah dokter Frankenstein yang mencoba praktik gila dengan mayat.
Banyak karakter-karakter menyeramkan seperti mumi, vampir dan hantu lainnya.
Bahkan di caffe ini ada menu Monster Bires yang isi nya burger yang dibuat secara homemade. Selain itu, burger tersebut juga dibuat dengan gaya Australia dan porsinya sangat besar.
Dijamin deh bakalan bikin perut kenyang.
Zombie Caffe
Untuk uji nyali, caffe yang satu ini adalah tempat yang cocok. Setiap pengunjung yang datang akan disambut sejumlah pelayan dengan kostum zombie.
Baca Juga:Ramalan Zodiak Capricon Hari Ini : Berhati-Hati Dalam Mengambil Tindakan5 Tren Kuliner Yang Diprediksi Hits di Bulan April
Menambah kesan horor, pemilik memilih lokasi rumah tua yang sudah lama tidak dipakai. Selain dapat menikmati sajian menu, pengunjung juga dapat merasakan sensasi wahana rumah zombie.
Dan caffe ini berlokasi di daerah Bandung ya.
Caffe Uji Nyali
Ngga kalah seremnya, tempat ini sangat cocok bagi pengidap paranoid berbau horor.
Namun, bagi petualang kuliner tidak apdol rasanya jika melewatkan tempat yang satu ini.