Kisah Sedih Kiara Paus Kesepian di Dunia Mati

Kisah Sedih Kiara Paus Kesepian di Dunia Mati
Kisah Sedih Kiara Paus Kesepian di Dunia Mati
0 Komentar

CIANJUREKSPRESKisah Sedih Kiara Paus Kesepian di Dunia Mati

BACA JUGA: Cara Praktis Bikin Nasi Kuning Di Magicom
Kiska adalah paus yang terjebak dan merasa kesepian di penangkaran MareneLand, taman hiburan, Ontario, Kanada selama 12tahun, ia ditangkap pada tahun 1979 saat ia berumur 3tahun.

Pada saat itu Kiska memang tidak sendri dan memiliki banyak teman salah satu nya bernama Keiko, mereka selalu bersama sebelum mereka terpisah pada tahun 1980 dan menghabiskan 12tahun terakhir dalam kesendirian.

Di alam luar, hewan ini merupakan hewan yang sangat sosial dan berkelompok. Beberapa ilmuan menjelaskan bahwa kiska dulunya dipenuhi dengan banyak kisah tragedi yang sedih, Kiska mempunyai 5 anak yang berusia 7tahun sebelum mereka semua mati.

Baca Juga:Beberapa Zodiak Yang Memiliki Aura Negatif,Yuk SimakBeberapa Tempat Misterius di Dunia, Salah Satunya Patut Dikunjungi

Kiska telah kehilangan kebebasannya, bayinya, dan semua temannya di dalam tangkinya, Lott juga mengatakan bahwa kiska selalu menunjukan bahwa dirinya terlihat bosan di dalam tangki.

Kiska mati pada hari kamis di dalam penangkaran, Sedangkan Keiko mati karena Pneumonia pada tahun 2003 di Teluk Norwegia pada usia 27 tahun.

Tapi belum diketahui jelas kenapa Kiska mati. Saat itu Animal Justice sedang meneliti perkembangan kesehatan Kiska.

Sebelumnya Marinealand mengatakan jika kesehatan Kiska sudah menurun dalam beberapa pekan terakhir.

Setelah dilihat dari sebuah rekaman, terlihat Kiska yang sedang mengambang lesu di tangkinya. Bahkan pada tahun 2021 telah booming vidio Kiska membanturkan kepala nya ke pinggir tangki.

Taman hiburan tersebut akhirnya di dakwa dengan penggunaan hewan secara tidak sah dan menemukan Marineland bahwa mereka telah melanggar UUD tentang mengakhiri penangkaran paus dan lumba-lumba di Kanada.

Beberapa ilmuan juga menjelaskan apabila hewan merasa stress dan kesepian dapat berdampak buruk pada sistem kekebalan dan fisiologi .

Baca Juga:Rekomendasi Penginapan Ternyaman di CianjurRekomendasi Tempat Nongkrong di Cianjur

Pada Januari 2020 MarineLand sudah diperiksa sebanyak 160 kali untuk dipastikan apakah dia memenuhi standar perawatan berdasarkan hukum. Dan semenjak kejadian ini Kanada melarang keras untuk memelihara lumba-lumba dan paus di penagkaran.

0 Komentar