4. Vidnow
Untuk aplikasi penghasil saldo DANA yang ke empat ini merupakan aplikasi terbaru dari sejenisnya. Yaitu adanya aplikasi Vidnow, aplikasi ini jika dilihat dari beberapa sumber lainya banyak yang mengatakan apabila aplikasi tersebut mampu menghasilkan uang. Dan sudah ada beberapa yang membuktikan bahwa aplikasi ini terbukti membayarkan uang secara nyata.
Caranya yaitu pengguna hanya cukup menonton video pada konten chanel yang sudah ada pada aplikasi YouTube sampai dengan selesai. Nah didalam konten video yang sudah ditonton maka akan memberikan kalian upah yakni berupa poin yang apabila ditukarkan melalui aplikasi DANA bisa menjadi uang rupiah secara nyata.
Namun kami sarankan agar kalian tetap waspada apabila menggunakan aplikasi penghasil saldo DANA yang satu ini karna dinilai masih baru dan belum jelas akan asal usulnya secara pasti. Dan aplikasi ini juga belum mempunyai izin secara resmi ataupun masih illegal.
Baca Juga:Build Hero Karrie Tersakit, Pas Untuk Bantai LawanRekomendasi Lagu yang Enak Disaat kerja, dan Menambah Semangat
5. Resso
BACA JUGA : Cairkan Saldo DANA Gratis Hingga Rp 2 Juta Per Hari, Hanya dengan Pakai Trik Ini, Dijamin Membayar!
Aplikasi penghasil saldo dana selanjutnya yaitu adanya aplikasi Resso. Pastinya kalian sudah tidak merasa asing dengan aplikasi tersebut katna aplikasi resso sudah sering berlalu lalang pada tampilan layar di media social.
Aplikasi penghasil uang dan saldo DANA tercepat ini dinilai mampu memberikan saldo dana yang cukup besar yaitu dengan syarat para pengguna harus berusaha semaksimal mungkin agar bisa memenuhi apa yang mereka inginkan. Caranya yaitu sangat gampang apabila dilakukan yaitu hanya cukup dengarkan alunan music sampai dengan habis.
Nah jika sudah sampai dalam tahap habis maka pengguna akan diberikan sejumlah poin. Nah poin tersebut bisa kalian tukarkan dengan uang melalui aplikasi dompet digital yaitu saldo Dana. Masih aka nada hal yang seru lainya dari aplikasi ini maka untuk itu silahkan download aplikasi ini jika kalian ingin mencobanya yaitu hanya cukup klik link dibawah ini.
Ciri-Ciri Aplikasi Penghasil Uang Yang Terbukti Membayar
Karna banyaknya pengguna yang merasa kebingungan dengan adanya aplikasi seperti ini yang begitu banyak di media social maka untuk itu disini kami akan memberikan sedikit informasi bagaimana cara memilih aplikasi penghasil saldo dana yang benar-benar terbukti membayar.