Tips Memasak Steak Daging, untuk Temani Malam Tahun Baru

Tips Memasak Steak Daging, untuk Temani Malam Tahun Baru
Tips Memasak Steak Daging, untuk Temani Malam Tahun Baru
0 Komentar

4. Pilih Tingkat Kematangan

Ada Ada lima tingkat kematangan steak atau steik daging sapi yang biasa ditawarkan oleh restoran.

Kelima tingkat kematangan tersebut adalah rare, medium rare, medium, medium well, dan well done. Kamu bisa memilih sesuai selera kamu.

5. Diamkan

Selain tidak boleh dibolak-balik terlalu sering, steak daging juga sebaiknya didiamkan sebentar setelah matang.

Baca Juga:Musisi Terkenal Tere, Mualaf Hingga Menjadi Guru NgajiSZA Trending di Youtube Berkat Lagu Big Boy

Proses ini akan membantu cairan dan serat daging mengeset sehingga tektur serta cita rasanya lebih nikmat.

 

0 Komentar