CIANJUR, CIANJUR.JABAREKSPRES.COM- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Statsium Klimatologi Jawa Barat telah merilis dinamikian cuaca yang ada di Jabar pada tanggl 28 April 2025.
Dalam keterangannya diinformasikan sebagai berikut:
- Pagi hari (07.00 – 13.00 WIB)Cerah – Cerah Berawan. Berpotensi hujan ringan pada menjelang siang hari dengan skala lokal di sebagian wilayah Kab Bogor, Kab Sukabumi, Kab Cianjur.
- Siang dan Sore hari (13.00 – 19.00 WIB)Berpotensi hujan ringan dengan skala lokal di sebagian wilayah Kota Bogor, Kota Depok, Kab Cianjur, Kab Purwakarta, Kab Subang, Kab Bandung Barat, Kab Bandung.
Berpotensi hujan sedang hingga lebat dengan skala lokal di sebagian wilayah Kab Bogor, Kab Sukabumi.
- Malam hari (19.00 – 01.00 WIB)Berpotensi hujan ringan dengan skala lokal di sebagian wilayah Kab dan Kota Bogor.
- Dini Hari (01.00 – 07.00 WIB): Berawan.
- Suhu Udara: 19 – 34°C
- Kelembapan Udara: 55 – 95 %
- Angin: Tenggara, 05 – 35 km/jam
Peringatan Dini
Waspada potensi hujan sedang hingga lebat dengan skala lokal pada rentang waktu siang hingga menjelang malam hari di sebagian wilayah Kab Bogor dan Kab Sukabumi.
Baca Juga:Jelang Hadapi Malut United FC, Gerve Kastaneer Ingin Tuntaskan Persib JuaraAnya Geraldine Menjadi Pemeran Utama Film Mendadak Dangdut, Ini Sinopsisnya
Himbauan untuk masyarakat yang berada di daerah Bogor dan Kabupaten Sukabumi untuk berhati-hati karena akan terjadi hujan ringat.
Untuk selanjutnya diperkenankan untuk selalu waspada. Apabila hendak bepergian, dihimbau untuk berjaga-jaga dengan membawa jas hujan.