“Saya tahu kesalahan saya di masa lalu. Tapi saya ingin memanfaatkan waktu di sini untuk berubah. Ya, yang penting, saat keluar nanti, saya bisa menjadi pribadi yang lebih baik, bermanfaat, dan membuktikan bahwa saya bukan orang yang sama seperti dulu,” pungkasnya.
Warga Binaan Lapas Cianjur Ini Hafal 20 Juz Al-Qur’an Dalam Dua Tahun

